SuaraSumut.id - Setelah dilakukan pembersihan, Jalan Lintas Sumatera (Jalinsum) Sibolga-Tarutung kembali bisa dilalui.
"Sekitar pukul 16.00 WIB sudah dapat dilalui," kata Kasat Lantas Polres Tapteng, AKP Nazrul, dilansir Antara, Senin (29/3/2021).
Pihaknya tetap mengimbau pengguna jalan untuk tetap hati-hati dan waspada. Pasalnya, jalan licin dikarenakan saat ini hujan turun lagi.
"Kami juga mengucapkan terima kasih kepada semua tim yang sudah bekerja keras sejak tadi pagi, hingga jalan dapat dilalui kendaraan," ujarnya.
Hujan lebat yang melanda Kecamatan Sitahuis, Kabupaten Tapanuli Tengah dan sekitarnya mengakibatkan longsor, Senin (29/3/2021) pagi.
Arus lalu lintas pun dialihkan melalui jalur Rampah-Poriaha.
Upaya yang sudah dilakukan adalah berkoordinasi dengan PU untuk mendatangkan alat berat ke lokasi.
"Untuk itu kami imbau kepada pengguna jalan agar menggunakan jalur alternatif sembari menunggu pembersihan di lokasi longsor, dan tetap hati-hati karena jalanan licin, karena baru turun hujan," tukasnya.
Baca Juga: Pecinta Kopi Wajib Tahu, Ini 3 Manfaat Minum Kopi bagi Kesehatan Otak
Berita Terkait
-
Jalinsum Sibolga-Tarutung Longsor, Lalu Lintas Dialihkan
-
Banjir Bandang dan Longsor, Tiga Desa di Sumedang Terisolasi
-
Ratusan Rumah di Cianjur Terendam Banjir, Dua Rusak Tertimpa Longsor
-
Ngeri, Foto Udara 73 Rumah di Garut yang Terancam Longsor
-
Polisi Masih Usut Kasus Longsor yang Tewaskan 40 Orang di Sumedang
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
Terkini
-
Korban Banjir Pidie Jaya Masih Bertahan di Tenda Pengungsian, Huntara Tak Kunjung Jelas
-
BMKG Peringatkan Gelombang Laut Tinggi di Sumut hingga 2,5 Meter, Nelayan Diminta Waspada
-
Anggota Brimob Polda Aceh yang Gabung dengan Tentara Bayaran Rusia Kini Dipecat
-
Anggota Brimob Polda Aceh Gabung dengan Tentara Bayaran Rusia Usai Desersi
-
OYO Laporkan Pengelola Hotel ke Polda Sumut, Diduga Langgar Perjanjian dan Ganggu Operasional