SuaraSumut.id - Bulog Sumut membeli 6.874 ton beras dari petani. Hal ini untuk membantu memperkuat ketersediaan bahan pokok di Sumatera Utara.
"Pengadaan beras Bulog dari hasil pembelian dari petani sudah 6.874 ton, sehingga memperkuat stok beras komersial kita," kata Pimwil Sumut Perum Bulog, Arif Mandu, dilansir Antara, Selasa (4/5/2021).
Ia menjelaskan, stok beras komersial per akhir pekan lalu 1.027 ton. Ini memperkuat stok beras Bulog Sumut. Ada beras cadangan pemerintah (CBP) 9.462 ton.
"Stok beras komersial di gudang Bulog Sumut akan bertambah lagi karena pekan ini masih akan ada pembelian beras petani," katanya.
Baca Juga: Sepak Bola Israel Bikin Sejarah, Wasit Transgender Pimpin Pertandingan
Ia menjamin stok beras dengan total 10.489 ton dapat mencukupi kebutuhan masyarakat hingga Lebaran.
Harga beli beras ke petani sesuai harga di pasar atau sekitar Rp 9.700 per kg.
Sedangkan harga jual medium sesuai harga pembelian pemerintah (HPP) atau Rp 8.300 per kg.
Berita Terkait
-
Daftar Lowongan Kerja Sopir Pribadi di Sumut
-
Gerindra Minta Hasto Jangan Baper Terkait Pilgubsu 2024: Bobby Nasution Solusi Pembangunan di Sumut
-
Perkuat Ketahanan Pangan, Bulog Teken Kerjasama dengan NCL I.P, Timor Leste
-
Bulog Tandatangani Nota Kesepahaman dengan Pemkab Bengkalis, Bukti Komitmen Ketersediaan dan Keterjangkauan Komoditi
-
Berapa UMP Sumatera Utara 2025? Berikut Simulasi Hitungannya
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Kembali Pimpin Medan usai Kampanye Pilgub Sumut, Bobby Nasution Resmikan 60 Bus Listrik
-
Longsor di Karo Sumut, 10 Orang Hilang
-
Banjir dan Tanah Longsor Terjang 5 Lokasi di Sumut, 10 Orang Tewas
-
Longsor Terjang Padang Lawas Sumut, 4 Orang Meninggal
-
BRImo Hadir di OPPO Find X 8 Series, Ada Diskon hingga Cashback Menarik lho!