SuaraSumut.id - PT Pertamina (Persero) Regional Sumbagut membentuk tim Satuan Tugas Ramadhan Idul Fitri (Satgas Rafi) untuk memastikan kelancaran distribusi energi.
Tim ini dibentuk untuk mengendalikan dan memantau kelancaran penyaluran BBM dan elpiji di Sumbagut.
Unit Manager Communication, Relations & CSR Regional Sumbagut Taufikurachman mengatakan, tim sudah bertugas sejak 26 April hingga 31 Mei 2021.
"Ketersediaan BBM dan LPG dipastikan dalam kondisi aman," katanya, Jumat (7/5/2021).
Baca Juga: Jelang Idul Fitri, Liebie Rilis Lagu Kemenangan
Pertamina berupaya terus dalam pengamanan pasokan dengan peningkatan stok BBM dan LPG, penambahan mobil tangki dan SPBU Kantong. Kemudian menyediakan layanan khusus di lokasi yang tidak ada fasilitas peyananan BBM melalui BBM Kemasan di SPBU.
Untuk menjaga ketersediaan BBM, juga dilakukan penambahan beberapa SPBU Kantong di titik padat wisata. Pertamina juga mempersiapkan ketahanan stok BBM selama 17 hari, LPG 22 hari dan avtur 83 hari.
"Kita juga berkoordinasi dengan Hiswana Migas, Pemerintah Daerah, aparat keamanan, dan instansi terkait lainnya agar Satgas Rafi berjalan dengan aman dan lancar," tukasnya.
Kontributor: Budi Warsito
Baca Juga: 14.906 Napi di Sumut Dapat Remisi Lebaran, 60 Orang Langsung Bebas
Berita Terkait
-
Gerindra Minta Hasto Jangan Baper Terkait Pilgubsu 2024: Bobby Nasution Solusi Pembangunan di Sumut
-
Berapa UMP Sumatera Utara 2025? Berikut Simulasi Hitungannya
-
Pertamina Lubricants Mulai Produksi Pelumas di Eropa, Gandeng Maxprom
-
Pertamina Patra Niaga Regional JBB Tutup Pameran SME Market 2024, Dorong Kemajuan UMKM Lokal
-
Dorong UMKM Lokal, Pertamina Patra Niaga Regional JBB Hadirkan Kembali SME Market 2024
Terpopuler
- Mees Hilgers: Saya Hampir Tak Melihat Apa Pun Lagi di Sana
- Saran Pelatih Belanda Bisa Ditiru STY Soal Pencoretan Eliano Reijnders: Jangan Dengarkan...
- Coach Justin Semprot Shin Tae-yong: Lu Suruh Thom Haye...
- Jurgen Klopp Tiba di Indonesia, Shin Tae-yong Out Jadi Kenyataan?
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
Pilihan
-
Timnas Indonesia Ungguli Arab Saudi, Ini 5 Fakta Gol Marselino Ferdinan
-
Tantangan Pandam Adiwastra Janaloka dalam Memasarkan Batik Nitik Yogyakarta
-
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia Malam Ini
-
Hanya 7 Merek Mobil Listrik China yang Akan Bertahan Hidup
-
Prabowo Mau Bangun Kampung Haji Indonesia di Mekkah
Terkini
-
Prudential Indonesia Catat Kinerja Positif di Kuartal III/2024
-
Yusril Minta Penegak Hukum Usut Tuntas Kasus Revitalisasi Situs Benteng Putri Hijau
-
2.825 Jiwa Terdampak Banjir Aceh Barat
-
24.258 Warga Binaan Masuk DPT Pilgub Sumut 2024, Disiapkan 64 TPS
-
Mobil Fortuner Bergambar Edy Rahmayadi-Hasan Basri Kecelakaan di Tapsel Tewaskan Mahasiswi