SuaraSumut.id - Kawasan Tebingtinggi sekitarnya dilanda hujan mengakibatkan Sungai Padang kembali meluap pada Minggu (16/5) pagi mulai pukul 04:30 WIB.
Dilansir dari digtara.com - jaringan Suara.com, ribuan rumah dari empat kecamatan yaitu, Kecamatan Rambutan, Tebingtinggi Kota, Bajenis dan Padang Hilir Kota Tebingtinggi, terandam banjir.
Pantauannya, terlihat luapan air Sungai Padang membuat warga terpaksa mengamankan barang-barangnya. Luapan Sungai Padang diduga akibat tingginya curah hujan dari hulu sungai.
Ketinggian air yang terparah terdapat di wilayah Kecamatan Rambutan dan Kecamatan Tebingtinggi Kota. Air tergenang hingga rata-rata 40-50 Cm atau di atas lutut orang dewasa.
Warga yang rumahnya terendam banjir, Syahfudin (44) mengatakan banjir masuk ke permukiman sekitar pukul 04:30 WIB.
Ia pun mengaku masih bertahan di rumah masing-masing sembari menunggu air surut.
“Kami harap bisa surut, kalau tidak terpaksa kami mengungsi,” tegasnya.
Sampai dengan siang ini, BPBD setempat masih sulit dihubungi terkait bencana yang menimpa masyarakat di empat kecamatan ini.
Berita Terkait
-
Hari ke-10 Larangan Mudik, Bandara Kualanamu Layani 765 Penumpang
-
Jumlah Penumpang Kereta Api di Sumatera Utara Anjlok
-
Dikunjungi Bobby Nasution dan Kahiyang Ayu, Gubsu Edy: Sejak Dulu Dekat!
-
Gempa Susulan Masih Terjadi, BMKG Minta Warga Nias Cek Ketahanan Rumah
-
BMKG Catat Sembilan Kali Gempa Susulan di Nias Barat
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Makna Isra Miraj dan Cara Meneladaninya dalam Kehidupan Sehari-hari
-
Cushion Belang Saat Dipakai? Ini Cara Mengatasinya agar Makeup Lebih Menyatu
-
Bajak Laut Beraksi di Gabon Afrika, Culik 4 WNI Awak Kapal Ikan
-
Seleksi Calon Anggota KPI 20262029 Dibuka, Berikut Jadwal, Syarat, dan Cara Daftarnya
-
Update Status! 16 Ucapan Isra Miraj 2026 yang Menyentuh Hati