SuaraSumut.id - Polisi menyita sebanyak 57 kilogram narkoba jenisa sabu tak bertuan yang diangkut menggunakan perahu bermesin.
Pengungkapan dilakukan Rabu (19/5/2021) sore di perairan Sungai Lunang, Kecamatan Sei Kepayang, Kabupaten Asahan, Sumatera Utara.
Informasi dihimpun, awalnya petugas Satpol Air Polres Tanjung Balai melalukan patroli di perairan Sungai Asahan.
Petugas curiga dengan sebuah perahu bermesin yang sedang melintas di pinggir Sungai Asahan menuju Sungai Lunang.
"Petugas lalu melakukan pengejaran terhadap sampan yang di atasnya ada dua orang laki-laki tidak dikenal," kata Kapolres Tanjung Balai, AKBP Putu Yudha Prawira, dilansir Antara, Kamis (20/5/2021).
Kapal itu lalu bersandar di tangkahan swasta milik masyarakat di Sungai Lunang. Kedua laki-laki yang ada di kapal naik ke darat dan melarikan diri.
Sedangkan barang-barang mereka ditinggal di perahu tersebut. Petugas lalu melakukan penggeledahan dan menemukan barang bukti 57 kilogram sabu.
"Barang bukti 41 bungkus warna hijau merk Qing Shan dan 16 bungkus warna kuning merk Guanyinwang berisi sabu, diperkirakan beratnya 57 kilogram. Siapa pemiliknya masih dalam lidik," kata Putu.
Selain sabu, petugas juga menyita satu unit perahu dan tas tempat penyimpanan sabu. Barang bukti diboyong ke Polres Tanjung Balai guna penyelidikan lebih lanjut.
Baca Juga: Hakim Kabulkan Gugatan Cerai Nindy Ayunda, Askara Naik Banding
Berita Terkait
-
Gegara Jual Narkoba, Rafika Duri dan Suami Dicokok Polisi
-
Komplotan Penyelundup Sabu Dalam Bungkus Teh China Dituntut Hukuman Mati
-
Konsumsi Sabu, Anak Pedangdut Rita Sugiarto: Insya Allah Takkan Ulangi Lagi
-
Anak Anggota DPRD Kepri Ditangkap Terkait Kasus Narkoba di Karimun
-
Diduga Pesta Sabu, Anak Anggota DPRD Kepri Tertangkap Razia Narkoba
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 5 Mobil Bekas Toyota Pengganti Avanza, Muat Banyak Penumpang dan Tahan Banting
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Januari 2026: Ada Arsenal 110-115 dan Shards
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
Terkini
-
4 Cara Memilih Outfit yang Tepat Sesuai Warna Kulit
-
18 Sekolah Terdampak Bencana di Aceh Belajar di Tenda
-
Telkomsel Pulihkan Jaringan di Desa Pulo Gelime Aceh
-
Pengusaha Nasi Kuning Setubuhi Pekerja Wanita, Diancam Tak Digaji dan Dipaksa Tetap Kerja 15 Tahun
-
3 Pilihan Motor Matic yang Siap Hadapi Banjir