SuaraSumut.id - Sekitar 80 persen guru daru tingkat Tk hingga SMP telah divaksinasi Covid-19 menjelang pembelajaran tatap muka (PTM).
Banyaknya guru yang divaksi mendorong Pemkot Medan segera memberlakukan pembelajaran tatap muka terbatas pada Juli 2021.
"Hingga kini sudah 80 persen tenaga pengajar divaksinasi, dan jumlah ini akan terus bertambah. Jadi pada prinsipnya kami siap melakukan pembelajaran tatap muka," kata Wali Kota Medan, Bobby Nasution, dilansir dari Antara, Senin (13/6/2021).
Hingga saat ini OPD tinggal melengkapi baik sarana maupun prasarana pendukung untuk digelarnya pembelajaran tatap muka di masa pandemi.
Berdasarkan data Dinas Pendidikan Kota Medan, total keseluruhan guru 19.868 yang mengajar mulai dari tingkat PAUD, TK, SD dan SMP.
Pemkot Medan juga semakin meningkatkan patroli protokol kesehatan dengan tidak cuma difokuskan di tempat umum, tapi juga di angkutan umum.
"Upaya ini kami lakukan agar melindungi peserta didik baik di sekolah maupun di luar sekolah. Semua perangkat yang kami miliki hingga ke tingkat bawah akan kami kerahkan," tukasnya.
Tag
Berita Terkait
-
Tim Gabungan Penegakkan Disiplin Gelar Apel Jelang Sekolah Tatap Muka, Ini Tugasnya
-
Kemendikbud Ristek Minta Sekolah Tatap Muka Maksimalkan Belajar di Luar Kelas
-
Sekolah Tatap Muka di Tahun Ajaran Baru, Disdik Sleman: Belum Vaksin Tak Boleh Mengajar
-
Khawatir Izinkan Anak Ikut Sekolah Tatap Muka Terbatas? Begini Saran Kak Seto
-
Sekolah Tatap Muka Siap Dimulai, Satgas Covid-19: Utamakan Keselamatan Siswa
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
OYO Laporkan Pengelola Hotel ke Polda Sumut, Diduga Langgar Perjanjian dan Ganggu Operasional
-
Ar Rasyid Bakhtiar Sibarani Raih Perunggu pada Ajang Inovasi Tingkat Dunia di Thailand
-
Jaga Konektivitas Warga di Huntara, Telkomsel Perkuat Akses Internet
-
Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Meulaboh, Dua Unit Kendaraan Diamankan
-
Link DANA Kaget Gratis Siang Ini Gacor Habis, Sikat Sebelum Kehabisan