SuaraSumut.id - Pengumuman Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Sumatera Utara (Sumut) jalur prestasi, afirmasi dan perpindahan tugas orangtua diundur sampai 16 Juni 2021. Awalnya, pengumuman PPDB Sumut dijadwalkan pada 14 Juni 2021.
"Pengumuman hasil seleksi PPDB Sumut tahun 2021 akan diumumkan pada Rabu 16 Juni," kata Sekretaris PPDB Sumut Suhendri, dilansir dari Antara, Selasa (15/6/2021).
Pengunduran waktu pengumuman hasil seleksi PPDB Sumut dilakukan karena belum selesainya proses verifikasi dan validasi data para calon peserta didik.
Ia menyebut dari 39.000 pendaftar, hingga saat ini sudah lebih dari 17.000 data yang selesai diverifikasi dan divalidasi.
Baca Juga: Arti Mimpi Melihat Salju, Pertanda Depresi Hingga Keresahan
"Karena belum selesai, jadi belum bisa kita umumkan," katanya.
Mengenai aplikasi verifikasi dan validasi data calon peserta didik yang sebelumnya bermasalah, Ia memastikan saat ini sudah berjalan dengan lancar tanpa adanya gangguan.
"Untuk sistemnya sudah baik," katanya.
Pihaknya meminta agar masyarakat tidak merasa risau, karena Disdik Sumut memastikan tidak akan merugikan para calon peserta didik.
Baca Juga: Cerita Wali Kota Semarang Naik Taksol, Pengemudinya Sempat Positif Covid-19
Berita Terkait
-
Gerindra Sebut Istri Edy Rahmayadi Pernah Polisikan Kader PDIP Terkait Benteng Putri Hijau
-
Gerindra Minta Hasto Jangan Baper Terkait Pilgubsu 2024: Bobby Nasution Solusi Pembangunan di Sumut
-
Berapa UMP Sumatera Utara 2025? Berikut Simulasi Hitungannya
-
Spanduk 'Tangkap dan Penjarakan Pelaku Perusakan Benteng Putri Hijau' Muncul di Medan
-
Penasehat Hukum Edy Rahmayadi Sebut Korupsi Itu Biasa, Nama Jokowi-SBY Ikut Dibawa-bawa
Terpopuler
- Viral Maling Motor Beri Tips Agar Honda BeAT dan Vario Tak Dimaling
- Elkan Baggott Disuruh Kembali H-1 Timnas Indonesia vs Arab Saudi: STY Diganti, Lu Bakal Dipanggil
- Respons Geni Faruk Terima Hadiah dari Dua Menantu Beda 180 Derajat, Aurel Hermansyah Dikasihani
- Timnas Indonesia Ditinggal Pemain Naturalisasi Jelang Lawan Arab Saudi, Siapa Saja?
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
Pilihan
-
Rupiah Langsung Loyo Terhadap Dolar AS Setelah BI Pertahankan Suku Bunga Acuan
-
'Kedermawanan' Negara ke Pengemplang Pajak, Sementara Wong Cilik Kena 'Palak'
-
Hilirisasi Moncer! MIND ID Cetak Kinerja Positif Kuartal III-2024
-
Emas Antam Terus Meroket, Hari Ini Seharga Rp1.498.000/Gram
-
Wakil Kepala Danantara Masih Rangkap Jabatan Dirut BUMN, Emang Boleh?