SuaraSumut.id - Covid-19 di Kabupaten Simalungun terus menyebar. Setiap hari terjadi penambahan warga yang terkonfirmasi. Kekinian 11 Kecamatan di Kabupaten Simalungun, Sumatera Utara (Sumut) berstatus zona merah.
Kecamatan tersebut adalah Kecamatan Silau Kahean, Kecamatan Panei, Kecamatan Pamatang Sidamanik, dan Kecamatan Girsang Sipangan Bolon.
Selanjutnya, Kecamatan Siantar, Kecamatan Tanah Jawa, Kecamatan Bandar, Kecamatan Bandar Huluan, Kecamatan Pematang Bandar, Kecamatan Bosar Maligas dan Kecamatan Gunung Maligas.
Humas Satgas Covid-19 Kabupaten Simalungun, Akmal H Siregar mengatakan, berdasarkan update Rabu (28/7/2021) jumlah terkonfirmasi sebanyak 256 orang. Terjadi peningkatan dari hari sebelumnya 245 orang.
Baca Juga: Dikritik Abai Prokes, Gubernur Sumbar: Tak Apa, Bukan Malaikat yang Punya Kelebihan
"Update data terbaru, kasus suspect 22 orang, probable 0, terkonfirmasi 256, sembuh 1.538. Jumlah penambahan kasus baru 26 orang," kata Akmal saat dikonfirmasi, Rabu (28/7/2021).
Saat ini total akumulasi kasus terkonfirmasi Covid-19 di Simalungun tercatat 1.960 orang. Angka kematian tercatat sebanyak 231 orang. Dengan rincian terkonfirmasi 166 orang, dan kematian probable sebanyak 66 orang.
"Untuk pasien yang punya gangguan dirawat di sejumlah rumah sakit. Di RSUD Perdagangan delapan orang, RSUD Parapat 14 orang (4 luar daerah), RSUD Rondahaim 10 orang (3 luar daerah) dan RS luar Simalungun 129 orang. Yang tidam punya gangguan dilakukan isolasi mandiri, jumlahnya 102 orang, " paparnya.
Sementara itu, bed occupancy rate (BOR) di Kabupaten Simalungun di angka 51.85 persen. Ketersediaan untuk ruangan isolasi, tempat tidur dan ruang ICU masih cukup tersedia.
Kontributor : Budi warsito
Baca Juga: WOM Finance Donasikan Multivitamin untuk Anak-anak di Tengah Pandemi
Berita Terkait
-
Link Nonton Zona Merah: Saat Aghniny Haque Bertarung Lawan Mayat Hidup!
-
Daftar Lowongan Kerja Sopir Pribadi di Sumut
-
Gerindra Minta Hasto Jangan Baper Terkait Pilgubsu 2024: Bobby Nasution Solusi Pembangunan di Sumut
-
Berapa UMP Sumatera Utara 2025? Berikut Simulasi Hitungannya
-
Sebut WHO Rancang Pandemi Baru, Epidemiolog UI Tepis Ucapan Dharma Pongrekun: Itu Omong Kosong
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Pemenuhan Hak Asuh Anak Belum Jadi Prioritas Calon Kepala Daerah di Pilkada 2024
-
Kabar Baik dari Mendag Budi Santoso, Harga Minyakita Turun Pekan Ini
-
Oknum ASN Rudapaksa Pelajar SMP hingga Hamil di Padangsidimpuan
-
Ribuan Warga Terdampak Banjir Bandang Tapanuli Selatan
-
H-2 Pencoblosan, Elektabilitas Bobby-Surya Unggul Jauh di Pilgub Sumut 2024