SuaraSumut.id - Warga Kampung Melayu, Kelurahan Pematang Tanah Jawa, Kabupaten Simalungun, Sumatera Utara dibuat kaget.
Pasalnya, ditemukan sesosok mayat bayi di dalam plastik di saluran pembuangan air atau parit, Kamis (5/8/2021).
Temuan itu dilaporkan kepada petugas kepolisian. Polisi yang mendapat laporan turun untuk melakukan penyelidikan.
"Bayi itu diduga dibuang ibunya setelah dilahirkan, kata Kapolsek Tanah Jawa Kompol Selamat, melansir dari Antara.
Pihaknya juga menghubungi Kepala Puskesmas Tanah Jawa untuk melakukan pemeriksaan luar terhadap mayat bayi itu.
Dari hasil pemeriksaan ditemukan berplasenta bayi dengan kondisi kulit melepuh. Selanjutnya, mayat bayi dibawa ke RSUD dr Djasemen Saragih guna dilakukan autopsi.
Menurut saksi Siti Maumunah Pulungan, awalnya mencium adanya bau busuk. Ia kemudian mencari asal bau tersebut. Tak lama ia menemukan asal bau dari dalam plastik kresek di belakang rumah.
Berita Terkait
-
Kabar Duka, Turyati Tewas Disayat-sayat, Mayat Dibuang di Kebun Sawit Solam Raya
-
Malam-malam Laper Cewek Ini Beli Pecel Ayam, Tapi Isinya Mayat Cicak, Sumpah Mau Muntah!
-
Misteri Temuan Mayat Perempuan Terapung di Sungai Rokan Masih Belum Terpecahkan
-
Dikira Boneka, Polisi Buang Mayat Wanita ke Tempat Sampah
-
8 Jam Tenggelam di Danau, Tim SAR Temukan Mayat Remaja Tangerang
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Panduan Membeli Mobil Hybrid Bekas: Hemat BBM Tanpa Salah Pilih
-
Jalur Aceh Timur-Gayo Lues via Lokop Segera Terhubung, Penanganan Darurat Masuki Tahap Akhir
-
Mobil Bekas Tabrak Murah tapi Berisiko? Ini Keuntungan dan Kerugian
-
Tips Merawat Mobil yang Jarang Dipakai Agar Tetap Prima dan Awet
-
Jangan Anggap Remeh! Ini Kelebihan Pelek Jari-jari Dibanding Pelek Alloy