SuaraSumut.id - Sejak viral di Tiktok, Syarif Surya Ali Manurung, warga Kisaran, Kabupaten Asahan, Sumatera Utara, mulai serius menggeluti dunia media sosial.
Bersama kakak dan adiknya, Surya saat ini sudah memposting 31 video di Channel YouTubenya. Mereka mulai merasakan hasil dari upaya mereka selama berbulan-bulan membuat konten.
"Channel YouTube sudah di monetisasi, subscribenya sudah 200 ribu lebih. Dari YouTube tapi belum bisa dicairkan karena pinnya belum sampai," kata Surya Manurung, Jumat (13/8/2021).
Kekinian channel YouTube Keluarga Manurung telah mendapatkan Silver Play Button. Torehan itu mereka dapatkan dalam kurun waktu satu bulan sejak aktif membuat konten. Bahkan, salah satu videonya disaksikan hingga lima juta orang.
Selain rajin membuat konten, Surya dan keluarganya juga aktif live di Tiktok. Mereka dibantu rekannya Bams Marpaung dalam proses pembuatan konten.
Selain mencoba keberuntungan meraih penghasilan dari YouTube dan Tiktok, Surya juga masih bekerja sebagai kuli bangunan. Namun, karena PPKM dirinya lebih banyak membuat konten untuk channel YouTubenya.
Mereka juga kini sering menerima endorse dari beberapa pihak untuk keperluan promosi.
"Alhamdulilah lah bang, usaha dan upaya yang kita lakukan selama ini mulai membuahkan hasil," tukasnya.
Kontributor : Budi warsito
Baca Juga: Toyota Indonesia dan RSUI Gelar Vaksinasi Gratis Bagi Umum, Berhadiah Voucher
Berita Terkait
-
Bikin Lutut Netizen Lemas, Viral Pembuatan Iklan Pramugari Emirates di Puncak Burj Khalifa
-
Viral Video Mesum 14 Detik, Pemerannya Diduga Sepasang Pelajar SMA
-
Viral Istri Dandani Suami Pakai Hijab dan Makeup, Hasilnya Bikin Cewek Insecure
-
Pesan Orangtua Bikin Warga Asahan Viral di TikTok Ini Jadi Sosok Berkepribadian Baik
-
Warga Asahan Viral di Tiktok, Videonya Dilihat 24 Juta Orang, Begini Kisahnya
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
Terkini
-
Jaga Konektivitas Warga di Huntara, Telkomsel Perkuat Akses Internet
-
Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Meulaboh, Dua Unit Kendaraan Diamankan
-
Link DANA Kaget Gratis Siang Ini Gacor Habis, Sikat Sebelum Kehabisan
-
Gempa Dangkal Guncang Bener Meriah Aceh
-
Permainan Domino Dilarang di Aceh Barat