SuaraSumut.id - Billy Syahputra kerap tampil mesra di berbagai kesempatan dengan Memes Prameswari. Publik menganggap bahwa keduanya punya hubungan istimewa.
Namun, sayangnya di berbagai kesempatan Memes kerap kali menyebut dirinya tidak memiliki hubungan spesial dengan Billy.
Memes Prameswari di laman youtube Seleb News Oncam bahwa mengaku dirinya dan Billy Syahputra hanyalah sebatas teman saja.
“Kita berteman baik dan kita kerja secara profesional.Sampai sekarang kerja bareng,” ujar Memes pada Jumat (13/8/2021) dikutip dari Hops.id--jaringan Suara.com, Sabtu (14/8/2021).
Memes mengungkapkan bahwa Billy merupakan sosok baik yang perhatian. Terbukti ketika dirinya sakit, Billy berusaha menjenguk walau masih PPKM.
“Waktu aku kemarin sakit gak boleh ada yang jenguk karena pandemi gak ada yang boleh masuk. Dia ramah, down to earth obrolannya nyambung,” ungkapnya.
Dalam kesempatan itu, salah ditanya soal image Billy yang kerap suka mempermainkan wanita. Menanggapi hal itu Memes menjawab dengan bijak.
“Enggak lah,” kata Memes tegas.
Menurut Memes sikap Billy yang terkenal identik dengan mempermainkan wanita hal itu dianggapnya tidak benar.
Di sisi lain, Memes merasa tak heran dengan hal itu lantaran Billy memang kerap bersikap seolah dekat dengan banyak wanita saat di atas panggung.
“Itu kan kalau main sketsa aja suka deket sama cewek ke sana sini, tapi enggak lah, dia mah lucu orangnya asik-asik aja. Dia lucu banget,” tutupnya.
Berita Terkait
-
Billy Syahputra dan Vika Kolesnaya Diam-diam Sudah Resmi Menikah di Belarus
-
Al Ghazali Diledek Manja, Didikan Ahmad Dhani Dibongkar El Rumi
-
Profil Vika Kolesnaya Calon Istri Billy Syahputra: Kekayaan, Pendidikan dan Karier
-
Siap Menikah, 6 Potret Romantis Billy Syahputra Lamar Vika Kolesnaya
-
Ikut Bahagia Billy Syahputra Lamar Pacar, Ivan Gunawan Siap Rancang Baju Pengantin Buat Adik Olga
Terpopuler
- Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kode Redeem FF Belum Digunakan April 2025, Cek Daftar dan Langsung Klaim Item Gratis
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- 4 Produk Wardah untuk Usia 40 Tahun Ke Atas Mengandung Antiaging, Harga Mulai Rp 50 Ribuan
Pilihan
-
Adu Mental! Pemain Korut Teror Psikologis Skuat Timnas Indonesia U-17
-
Rekam Jejak Kim Sang-sik, Junior STY yang Pimpin ASEAN All Stars Lawan Manchester United
-
Jepang Tersingkir! Ini Skenario yang Bisa Bawa Timnas Indonesia Juara Piala Asia U-17
-
Rekam Jejak Wipawee Srithong: Bintang Timnas Thailand, Pengganti Megawati di Red Sparks
-
Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
Terkini
-
Saldo DANA Kaget Sore Ini, Bisa Bayar Kopi untuk Nobar Timnas Indonesia U-17 vs Korea Utara
-
Indosat Catat Kenaikan Trafik Data 21 Persen saat Idul Fitri 2025
-
Klik Link Saldo DANA Kaget Bisa Cair Rp 200 Ribu, Bikin Hari Senin Siang Makin Semangat
-
68 ASN di Aceh Barat Disanksi Potong TPP Gegara Bolos Kerja
-
Kecelakaan Maut di Aceh Timur, 1 Tewas