SuaraSumut.id - Pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 19 dibuka pada hari ini, Kamis (26/8/2021). Segera daftarkan diri Anda dan ikuti aturan seleksinya.
"Kunjungi situs resmi www.prakerja.go.id untuk membuat akun dan mengikuti seleksi," tulis dalam akun Instagram @ @prakerja.go.id.
Diinformasikan pembukaan pendaftaran gelombang akan berlangsung beberapa hari. Proses seleksi tidak berdasarkan siapa yang mendaftar pertama.
"Jadi tidak perlu buru-buru. Isi data diri dengan benar," tulis dalam unggahan.
Berikut proses pendaftaran untuk peserta yang akunnya sudah terverifikasi:
1. Buka www.prakerja.go.id pada browser handphone atau komputer
2. Siapkan nomor Kartu Keluarga serta NIK kamu
3. Masukkan data diri dan ikuti petunjuk pada layar
4. Siapkan kertas dan alat tulis untuk mengikuti Tes Motivasi dan Kemampuan Dasar secara online
5. Klik ‘Gabung’ pada gelombang yang sedang dibuka
6. Nantikan pengumuman peserta yang lolos seleksi gelombang melalui SMS
Informasi lengkap seputar pendaftaran dapat dibaca di www.prakerja.go.id/tanya-jawab
Tag
Berita Terkait
-
Warga Kaltim yang Mau Daftar Kartu Prakerja, Simak Tata Caranya, Terbatas Cuma 800 Ribu
-
Cek Pengumuman Penerima Kartu Prakerja Gelombang 18, Kamu Lulus atau Tidak?
-
Cara Cek Penerima Kartu Prakerja Gelombang 18 di www.prakerja.go.id
-
Hasil Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 18 Sudah Keluar, Begini Cara Ceknya
-
Anggaran Kartu Pra Kerja Ditambah Rp 10 Triliun, Fadli Zon: Tidak Jelas, Buang-buang Uang!
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Layanan Pegadaian Hadir di Mandrehe Nias Barat
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini