SuaraSumut.id - Tim SAR gabungan yang terdiri dari Kantor SAR Medan, Rumah Zakat, Relawan PKS, Tim Medis Pertamina, Ranger, perangkat desa dan juga warga sekitar akhirnya menemukan jenazah mahasiswi yang gilang di Sungai Sei Berte.
Sebelumnya, mahasiswi bernama Khirunnisa Alhady Hasibuan (20) itu dikabarkan hanyut tewas tenggelam akibat terbawa arus saat bermain di sungai Sei Berte, yakni di obyek wisata Pelaruga di Desa Rumah Galuh, Kecamatan Sei Bingei, Langkat pada Sabtu (11/9/2021).
Korban merupakan mahasiswi asal Asahan. Saat itu, korban sedang bermain bersama teman-temannya di sungai berair ‘biru’ itu. Namun arus air tiba-tiba membesar dan korban terseret asus.
Jasad Khirunnisa Alhady Hasibuan (20) ditemukan pada Minggu (12/9/2021) sekitar pukul 08.00 WIB, sekitar 200 meter dari lokasi pertama hanyut.
Baca Juga: Polisi Tetapkan Tersangka Insiden 2 Fotografer Tewas di Wisata Mangrove
"Alhamdulillah, korban akhirnya kita temukan sekitar 200 meter dari lokasi awal korban hanyut dalam keadaan meninggal dunia," ujar Komandan Regu Rescuer Kantor SAR Medan Ardika Ermansyah Putra, dikutip dari kabarmedan.com, jejaring media suara.com.
Dijelaskannya, pihaknya langsung mengevakuasi korban dan langsung diserahkan kepada pihak keluarga untuk selanjutnya disemayamkan di rumah duka.
Diketahui, korban hanyut terbawa arus Sungai Sei Berte Sabtu sekitar pukul 15.00 wib saat sedang asik bermain di obyek wisata tersebut. Dengan ditemukannya korban, operasi SAR dinyatakan selesai dan ditutup.
Berita Terkait
-
Tragis! 2 Influencer Tewas Tenggelam, Tolak Jaket Pelampung Demi Foto Sempurna
-
Nahas! Balita 3 Tahun Tewas Tenggelam saat Main di RPTRA Jakut, Mayatnya Ditemukan Ngambang di Kali
-
Tragis! Warga Jepara Tewas Tenggelam Jelang Salat Idul Fitri, Ini Kronologinya
-
Berenang di Kolam Bekas Galian, Tiga Bocah di Bekasi Ditemukan Tewas Tenggelam
-
Nekat Berenang saat Hujan Deras, Bocah 13 Tahun Tewas Tenggelam di Kali Sunter
Terpopuler
- Sejak Dulu Dituntut ke Universitas, Kunjungan Gibran ke Kampus Jadi Sorotan: Malah Belum Buka
- Maharani Dituduh Rogoh Rp 10 Miliar Agar Nikita Mirzani Dipenjara, Bunda Corla Nangis
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Kini Ngekos, Nunung Harus Bayar Cicilan Puluhan Juta Rupiah ke Bank
- Maharani Kemala Jawab Kabar Guyur Rp10 Miliar Biar Nikita Mirzani Ditahan: Kalian Pikir Gak Capek?
Pilihan
-
Harga Emas Antam Ngegaspol, Naik Tinggi Lagi Hari Ini
-
Rahasia Mudik Lebaran Lancar: Tips Pesan Tiket Bus Sinar Jaya Online Tanpa Ribet!
-
Dompet Aman, Perut Kenyang: 7 Rekomendasi Bukber Hemat di Jogja
-
Steve Saerang: Revolusi AI Setara Penemuan Mesin Uap!
-
Prediksi Nomor Punggung Pemain Timnas Indonesia: Emil Audero-Ole Romeny Saling Sikut?
Terkini
-
Bobby Nasution soal Kadis Pariwisata Sumut Ditahan Kasus Korupsi: Kalau Salah Ya Ditahan
-
Festival Nommensen 2025, Effendi Simbolon: Memberikan Dampak Positif untuk Semua
-
Curi Motor Pendeta di Medan, Acil Ditembak Polisi
-
Harta Kekayaan Zumri Sulthony, Kadis Pariwisata Sumut yang Ditahan soal Korupsi Penataan Situs Benteng Putri Hijau
-
Eks Kabagbinopsnal Polda Sumut Gugat Kapolri dan Kapolda