SuaraSumut.id - Pemkot Medan menerima bantuan 15 konsentrator oksigen. Nantinya ini akan didistribusikan ke sejumlah rumah sakit yang ada di Medan.
Wali Kota Medan Bobby Nasution mengatakan, bantuan ini mendukung upaya penanganan Covid-19, khususnya bidang perawatan pasien.
"Bantuan oksigen konsentrator ini menunjang treatment yang terus dilakukan Pemkot Medan dalam penanganan Covid-19, selain testing, tracing (pelacakan), vaksinasi, dan penerapan protokol kesehatan," kata Bobby, melansir Antara, Kamis (23/9/2021).
Bobby mengaku, saat ini pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat atau PPKM di Medan telah turun menjadi Level 3.
"Ada beberapa kegiatan masyarakat sudah mulai kita longgarkan. Tapi Pemkot Medan dan forkopimda tak boleh turun semangat dalam menekan penyebaran Covid-19," kata Bobby Nasution.
Regional Head of Public Pollicy & Government Relation Gojek Sumatera Muhammad Ruslan menyebutkan, pihaknya menyerahkan bantuan itu sebagai bentuk dukungan kepada Pemkot Medan dalam penanganan pandemi Covid-19.
"Terutama dalam menanggulangi dan mempercepat penanganan Covid-19 di Kota Medan," tukasnya.
Berita Terkait
-
Pemprov Sumut Terima 10 Konsentrator Oksigen
-
Seribu Konsentrator Oksigen untuk Antisipasi Varian Baru Covid-19
-
Atasi Covid-19, GoTo Group Donasikan 1.000 Konsentrator Oksigen ke Faskes di Indonesia
-
Adaro Serahkan 65 Konsentrator Oksigen dan 14.000 Paket Vitamin di Tabalong dan Balangan
-
Bantu Tangani Covid-19, Oppo Indonesia Hibahkan 100 Unit Konsentrator Oksigen
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
Terkini
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat