SuaraSumut.id - Penerimaan bea dan cukai di Aceh hingga triwulan III 2021 mencapai Rp 50,6 miliar. Penerimaan itu terdiri dari bea masuk Rp 441,5 juta dan bea keluar Rp 49,82 miliar.
Selanjutnya penerimaan cukai Rp 376,66 juta, pajak dalam rangka impor Rp 17,5 juta, dan penerimaan lainnya berupa denda dan kepabeanan Rp 33 juta.
Demikian dikatakan Kepala Bidang Kepabeanan dan Cukai Kantor Wilayah DJBC Provinsi Aceh Hilman Satria, melansir Antara, Selasa (2/11/2021).
"Penerimaan bea dan cukai mencapai 1.004,89 persen dari yang ditargetkan Rp 5,042 miliar pada tahun anggaran 2021," katanya.
Baca Juga: Doa Masuk Masjid Versi Panjang dan Pendek, Tapi Maknanya Baik Semua
Penerimaan tersebut mengalami peningkatan dibandingkan tahun anggaran 2019 dan 2020. Pada 2019 penerimaan negara dai bea cukai di Aceh hanya Rp 1,69 miliar dan pada 2020 meningkat menjadi Rp4,57 miliar.
"Untuk penerimaan bea keluar di antaranya bersumber dari ekspor sejumlah komoditas seperti ikan tuna, kepiting hidup, bunga aglonema," katanya.
"Ada batu bara, minyak sawit mentah atau crude palm oil, cangkang kelapa sawit, dan lainnya. Artinya, di tengah pandemi Covid-19 ini, pelaku usaha Aceh masih tetap melakukan aktivitas ekspor," tukasnya.
Berita Terkait
-
Ilegal Dijual di Indonesia, 102 Unit iPhone 16 Dimusnahkan Bea Cukai
-
Calvin Verdonk Melengos ketika Ayahnya yang Dari Aceh Dibahas, Ada Apa?
-
Bukan Saling Serang di Acara Debat, 2 Kandidat Pilkada Ini Malah Saling Dukung karena Saudara: Kalah-Menang Dapat Jatah
-
Ujaran Kebencian Selama Pilkada Serentak Lebih Banyak Dibandingkan Saat Pilpres, Ada Faktor Kesengajaan?
-
Hasil Penelitian Universitas Monash Australia: Pilkada Aceh Paling Banyak Ujaran Kebencian, Sumbar Terendah
Terpopuler
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Meutya Hafid Copot Prabu Revolusi, Tunjuk Molly Prabawaty Jadi Plt Dirjen Kementerian Komdigi
- Ragnar Oratmangoen ke Media Belanda: Mimpi ke Piala Dunia itu...
- Segini Kekayaan Prabu Revolusi: Dicopot Meutya Hafid dari Komdigi, Ternyata Komisaris Kilang Pertamina
- dr. Oky Pratama Dituding Berkhianat, Nikita Mirzani: Lepasin Aja...
Pilihan
-
Heboh Kabar Prabowo Dihina Media Asing, Gegara Ngemis Bertemu Donald Trump?
-
Apa Itu Swiss Stage di M6 Mobile Legends? Begini Sistem dan Eliminasinya
-
Bagaimana Jika Bumi Tidak Memiliki Atmosfer?
-
Dirut Baru Garuda Langsung Manut Prabowo! Harga Tiket Pesawat Resmi Turun
-
Pandji Pragiwaksono Sindir Sembako 'Bantuan Wapres Gibran' Pencitraan: Malah Branding Sendirian
Terkini
-
Sumatera Utara Masih Dihantui Cuaca Ekstrem, Waspada Hujan Lebat dan Bencana!
-
Jalur Medan-Berastagi Dibuka untuk Evakuasi, Transportasi Umum Belum Bisa Lewat!
-
Guru Pedalaman Aceh Puji Kebijakan Presiden Prabowo Subianto Naikan Gaji Pendidik: Kabar yang Telah Lama Kami Nantikan!
-
10 Kecamatan di Medan Terendam Banjir, Ribuan Rumah Terdampak
-
110 TPS di Sumut Gelar Pemungutan Suara Susulan Akibat Banjir