SuaraSumut.id - Seorang remaja berusia 16 tahun dilaporkan hanyut terbawa arus Sungai Deli, di Kelurahan Tanjung Mulia, Medan Deli, akhirnya ditemukan.
Korban bernama Riko ditemukan tim SAR gabungan dalam kondisi meninggal dunia setelah pencarian yang memasuki hari ketiga.
"Korban ditemukan sekitar 12 Km dari lokasi awal hanyut. Korban ditemukan dalam kondisi meninggal dunia," kata Humas Kantor SAR Medan, Sariman Sitorus, Rabu (3/11/2021).
Sariman menjelaskan, pencarian yang dilakukan tim SAR gabungan menggunakan perahu LCR, perahu rafting, dan inflatable boat.
Baca Juga: Lulusan S3 Luar Negeri, Ini Rekam Jejak Calon Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa
Tim memulai pencarian mulai dari lokasi awal korban diduga hanyut hingga akhirnya menemukan jasad korban.
"Jasad korban dievakuasi ke rumah duka dan diserahkan kepada pihak keluarga," tukasnya.
Diberitakan, awalnya korban bersama teman-temannya berenang di sekitar sungai. Tanpa tahu penyebabnya, saat menyeberang sungai korban tidak lagi muncul ke permukaan dan hilang.
Teman-teman korban yang mengetahui kejadian tersebut langsung melaporkan ke kepala lingkungan setempat dan diteruskan ke petugas siaga Kantor Pencarian dan Pertolongan Medan.
Baca Juga: Buka Suara, Lapas Perempuan Jogja: Yang Laporkan Kami Adalah Napi Baru Dua Bulan di LPP
Berita Terkait
-
Berapa Tinggi Ole Romeny? Makin Santer Bergabung Timnas Indonesia Usai Terlihat di SUGBK
-
Surga Satwa Berubah Jadi Medan Perang: Perang Israel-Hizbullah Ancam Migrasi Burung
-
Lowongan Kerja Host Live Olshop di Medan
-
Siapa Ryan van de Pavert? Pemain Keturunan Medan-Surabaya, Main di Ajax Amsterdam Bareng Anak Rafael van der Vaart
-
Striker Berdarah Medan Eligible Jadi Finisher Mematikan Timnas Indonesia, Dijamin Anti Gagal!
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya Sajikan Berbagai Info tentang Properti
-
Apresiasi Loyalitas Nasabah, CIMB Niaga Gelar XTRA XPO di Medan
-
Relawan Lentera Kasih Gelar Diskusi Quo Vadis Pembangunan Sumatera Utara
-
Bagaimana Membedakan AirPods Pro Palsu? Inilah 5 Cara yang Bisa Kamu Ketahui
-
Eksponen Cipayung Sumut Titipkan Gagasan Sumut Berkelanjutan untuk Pasangan Bobby-Surya