SuaraSumut.id - Satu unit rumah di Jalan Sudirman, Lingkungan 2, Kelurahan Sri Padang, Tebing Tinggi, Sumatera Utara porak poranda dihantam puting beliung. Peristiwa terjadi Minggu (28/11/2021) dinihari.
Melansir digtara.com--jaringan suara.com, Minggu (28/11/2021), terlihat rumah yang dihuni Herman (36), separuh atapnya terbang dan jatuh mengenai rumah warga yang berada di sebelahnya.
Kondisi atap rumah bagian ruang tamu dan dapur, sekaligus seluruh isi dalam rumah hancur berantakan dan basah diguyur hujan.
Peralatan rumah tangga, seperti kulkas, mesin cuci, televisi hingga rak piring, kipas angin dan lainnya rusak.
Baca Juga: 10 Makanan Khas Palembang Selain Pempek, Rasanya Istimewa dan Wajib Dicoba!
Herman mengatakan, sebelum kejadian ia bersama istri dan ke empat anaknya sedang tertidur di dalam kamar.
"Hujan deras dan angin kencang bang. Saya sempat mendengar suara dengungan dari atas rumah. Saya pikir itu hanya cuma suara petir saja, dan saya langsung kembali tidur lagi," katanya.
Ia terkejut saat satu dari empat anaknya hendak ke kamar mandi mau membuang air kecil. Ia melihat atap rumah bagian ruang tamu dan dapur sudah tidak ada di posisi semula.
Kepala Lingkungan 2 Kelurahan Sri Padang, Kecamatan Rambutan kota Tebingtinggi, Sawal (47) membenarkan perirtiwa itu.
"Tidak ada korban jiwa atas peristiwa ini, namun kerugian material mencapai belasan juta rupiah," tukasnya.
Baca Juga: Duh! Finish Pertama di Borobudur Marathon, Ganjar Pranowo Gagal Raih Juara
Berita Terkait
-
Pergerakan Tanah Meluas di Kadupandak Cianjur, 63 Rumah Rusak, Ratusan Warga Mengungsi
-
Badai Bert Lumpuhkan Irlandia dan Inggris: Ribuan Rumah Tanpa Listrik, Transportasi Lumpuh
-
Cara Happy Hearts Indonesia Bantu 90.000 Anak di Indonesia: Bangun Lebih dari 300 Sekolah Terdampak Bencana
-
Daftar Lowongan Kerja Sopir Pribadi di Sumut
-
Gerindra Minta Hasto Jangan Baper Terkait Pilgubsu 2024: Bobby Nasution Solusi Pembangunan di Sumut
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
-
Masa Tenang Pilkada, Bawaslu Balikpapan: Bukan Masa yang Tenang
-
Usai Cuti Kampanye, Basri Rase Gelar Rapat Perdana Bersama OPD, Bahas Apa?
-
Thom Haye hingga Ragnar Oratmangoen Punya KTP DKI Jakarta, Nyoblos di TPS Mana?
Terkini
-
Pemenuhan Hak Asuh Anak Belum Jadi Prioritas Calon Kepala Daerah di Pilkada 2024
-
Kabar Baik dari Mendag Budi Santoso, Harga Minyakita Turun Pekan Ini
-
Oknum ASN Rudapaksa Pelajar SMP hingga Hamil di Padangsidimpuan
-
Ribuan Warga Terdampak Banjir Bandang Tapanuli Selatan
-
H-2 Pencoblosan, Elektabilitas Bobby-Surya Unggul Jauh di Pilgub Sumut 2024