SuaraSumut.id - Pemprov Sumut bakal menggelar operasi pasar guna menekan kenaikan harga minyak goreng.
Namun demikian, Edy tidak menyebut kapan operasi pasa akan dilaksanakan.
"Saya tahu, harga minyak goreng naik, bukan langka," ujar Gubernur Sumut Edy Rahmayadi, melansir Antara, Jumat (3/12/2021).
Edy mengaku, kondisi ini berpengaruh pada inflasi di Sumut. Hal tersebut menjadi perhatiannya.
Baca Juga: Soroti Lambannya Proses Legalisasi Pemekaran Desa, Junimart Minta Kemendagri Profesional
"Ini yang berpengaruh kepada inflasi. Sudah 2,7, jadi 0,3 persen kita punya slot yang harus diperhatikan," katanya.
Sebelumnya, Edy mengaku sudah melakukan operasi pasar. Namun, kali ini operasi pasar akan kembali digencarkan.
"Kalau memang seperti itu, terpaksa harus ada operasi pasar khusus untuk minyak goreng," tuturnya.
Berita Terkait
-
Edy Singgung Soal Tambang Blok Medan di Debat Kedua Pilgub Sumut, Bobby Nasution: Laporkan Pak, Kami Tunggu
-
Tim Hukum Edy-Hasan Laporkan Kades di Tapsel Dukung Bobby Nasution ke Bawaslu Sumut
-
5 Lowongan Kerja Pabrik Medan Terbaru: Cek Posisi dan Kualifikasinya!
-
Debat Perdana Pilgub Sumut, Bobby Tanya Alasan Edy Lebih Pilih Beli Medan Club Dibanding Pengobatan Gratis
-
Eskpresi Bobby Nasution Diteriaki Saat Debat Perdana Pilgub Sumut 2024
Tag
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
Terkini
-
Bobby Lovers Dituding Pelaku Pelemparan Edy Rahmayadi, Tim Hukum Ultimatum Kapolda Sumut 3x24 Jam
-
Bawa Bukti CCTV, Tim Hukum Bobby-Surya Resmi Laporkan Insiden Pelemparan Usai Debat Kedua Pilgub Sumut
-
Edy Rahmayadi Juga Dilempari Usai Debat Pilgub Sumut 2024
-
Mobil Bobby Nasution Dilempari Usai Debat Kedua Pilgub Sumut, Tim Hukum Akan Buat Laporan ke Polrestabes Medan
-
Persiraja Tahan Imbang Penang FC dengan Skor 1-1