SuaraSumut.id - Zona hijau Covid-19 di Sumatera Utara (Sumut) bertambah menjadi delapan daerah dari sebelumnya enam daerah. Hal tersebut berdasarkan data dari laman resmi covid19.go.id hingga 9 Desember 2021.
Delapan daerah itu adalah Pakpak Bharat, Samosir, Nias Barat, Tebing Tinggi, Sibolga, Labuhanbatu, Labuhan Batu Utara dan Nias Utara.
Kepala Dinas Kesehatan Sumut Ismail Lubis, mengatakan bahwa penetapan zona hijau berdasarkan beberapa indikator, seperti capaian vaksinasi dan jumlah kasus Covid-19.
"Sementara capaian vaksinasi Covid-19 di Sumut hingga saat ini sudah di atas 55 persen," katanya, melansir Antara, Jumat (10/12/2021).
Guna mencegah penularan Covid-19, Ismail mengimbau masyarakat untuk tetap mematuhi protokol kesehatan.
"Tetap patuhi protokol kesehatan guna mencegah penularan Covid-19," ujarnya.
Berdasarkan data, Kabupaten Nias Selatan yang sebelumnya berada di zona hijau, kini statusnya berubah menjadi zona kuning.
Daerah lainnya yang masuk kategori zona kuning, yakni Kota Medan, Tanjung Balai, Mandailing Natal, Serdang Bedagai.
Batu Bara, Padanglawas, Gunungsitoli, Tapanuli Tengah, Nias, Deli Serdang, Dairi, Toba Samosir, Padanglawas Utara, Labuhanbatu Selatan, Tapanuli Selatan, Langkat.
Baca Juga: Bukit Menangis di Bypass Menuju Sirkuit Mandalika Viral, Warga Yakin Airnya Berkhasiat
Kemudian Asahan, Pematangsiantar, Tapanuli Utara, Padangsidimpuan, Binjai, Humbang Hasundutan, Simalungun dan Karo.
Berita Terkait
-
19 Kalurahan Merahkan Peta Covid-19 di Sleman, Begini Penjelasan Pemkab
-
Update Covid-19 Global: Belum Ada Lonjakan Rawat Inap RS di Afsel Akibat Varian Omicron
-
GIIAS Surabaya Jadi Momen Kebangkitan Industri Otomotif Jatim Pasca-Pandemi Covid
-
Natal dan Tahun Baru 2022 Boleh Liburan Kalau Sudah 2 Kali Vaksin dan Tes Covid
-
Info Vaksin Surabaya 10 Desember 2021 Banyak Vaksinasi Massal COVID-19
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Panduan Membeli Mobil Hybrid Bekas: Hemat BBM Tanpa Salah Pilih
-
Jalur Aceh Timur-Gayo Lues via Lokop Segera Terhubung, Penanganan Darurat Masuki Tahap Akhir
-
Mobil Bekas Tabrak Murah tapi Berisiko? Ini Keuntungan dan Kerugian
-
Tips Merawat Mobil yang Jarang Dipakai Agar Tetap Prima dan Awet
-
Jangan Anggap Remeh! Ini Kelebihan Pelek Jari-jari Dibanding Pelek Alloy