SuaraSumut.id - Tim Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan penggeledahan di rumah Bupati Langkat Terbit Rencana Perangin Angin.
Penggeledahan rumah di Kecamatan Kuala, Kabupaten Langkat, Sumatera Utara, dilakukan pasca operasi tangkap tangan (OTT) KPK, Selasa (18/1/2022).
Ada sejumlah pihak yang ditangkap dalam OTT. Salah satu pihak yang ditangkap dikabarkan adalah Bupati Langkat.
Informasi yang dihimpun, penggeledahan dilakukan Rabu (19/1/20220) sekitar pukul 10.30 WIB. Penggeledahan dikawal oleh personel Brimob bersenjata lengkap.
"Sekitar pukul 10.30 WIB," kata salah seorang warga.
Pantauan di lokasi, terlihat dua pria keluar dan masuk ke dalam rumah mewah dengan pagar tinggi berwarna hitam.
Pintu gerbang rumah tertutup rapat. Dari luar, situasi rumah tampak lengang. Lampu-lampu teras rumah terlihat masih menyala.
Sekitar pukul 14.42 WIB, terlihat ada empat orang disebut tim KPK keluar dari rumah itu. Mereka membawa satu tempat map plastik dan menaiki mobil.
Sedangkan Bupati Langkat dikabarkan mendatangi Mapolres menggunakan mobil.
Baca Juga: Ulasan Film Korea Selatan Hitman: Agent Jun, Saat Agen Terbaik Palsukan Kematiannya karena Jenuh
Kontributor : Budi warsito
Berita Terkait
-
Bupati Langkat Terbit Rencana Perangin Angin Dikabarkan Kena Ciduk KPK, Wabup Beberkan Komunikasi Terakhir
-
Dikabarkan Terjaring OTT KPK, Segini Kekayaan Bupati Langkat Terbit Rencana Perangin Angin
-
Bupati Langkat Terbit Rencana Perangin Angin Dikabarkan Terjaring OTT KPK
-
Rumah Bupati Langkat Sumut Digeledah KPK
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja