SuaraSumut.id - Dalam rangka menyambut Tahun Baru Imlek 2022, PUBG Mobile menyiapkan program "Pesta Menyenangkan Bersama Teman & Keluarga".
Country Manager PUBG Mobile Indonesia Jenny Zhuang mengatakan, pada 20 Januari hingga 14 Februari, pihaknya telah menyiapkan serangkaian kegiatan seru bertema Imlek.
Mulai dari misi berhadiah item in-game permanen gratis, kode redeem spesial, turnamen komunitas bertotal hadiah 3.600 UC, hingga hujan angpao di lobi dengan hadiah utama iPhone 13.
"Dalam rangkaian misi bertema Imlek dengan hadiah amplop merah dan baju baru, pemain dapat merasakan suasana Tahun Baru Imlek sambil bersenang-senang bersama teman dan keluarga di dalam PUBG Mobile," katanya, melansir Antara, Jumat (28/1/2022).
Adapun rangkaian acara Tahun Baru Imlek PUBG Mobile:
Red Packet Rainfall
Hujan angpao akan terjadi di lobi PUBG Mobile pada 31 Januari hingga 3 Februari. Dapatkan peluang memenangkan iPhone 13 dan item gratis senilai lebih dari Rp 1 miliar.
Red Packet Event
Selesaikan misi untuk membuka angpao yang tersedia dan klaim hadiah utama set permanen gratis. Tukarkan kode dengan teman untuk mendapatkan berbagai hadiah tambahan.
Baca Juga: Kronologi Perusakan Mobil Mercedes Benz di Kasihan Bantul, Berawal dari Cekcok
Happy Spring Event
Kumpulkan firecracker dengan menyelesaikan misi untuk ditukarkan dengan skin parasut dan ornamen permanen gratis.
Community Tournament
Tunjukkan kemampuan squad di community tournament spesial Tahun Baru Imlek dengan total hadiah 3.600 UC dan 72 Community Esports Crate pada 31 Januari-1 Februari 2022.
Redeem Code
Pantau akun Instagram dan Facebook resmi PUBG Mobile ID untuk mendapatkan informasi mengenai kode redeem spesial Tahun Baru Imlek.
Berita Terkait
-
Intip Cara PUBG Mobile Meriahkan Tahun Baru Imlek
-
Pemburu Chicken Dinner Wajib Tahu! Update Daftar Tingkat Senjata PUBG Mobile 2022
-
Nova Esports Juara PMGC 2021 PUBG Mobile, Kantongi Hadiah Rp 21 Miliar
-
Aftermath di Map Ivik Jadi Favorit Pevita Pearce di PUBG Mobile Terbaru
-
Gratis Skin Senjata, Ayo Klaim Kode Redeem PUBG Mobile 22 Januari 2022
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Makna Isra Miraj dan Cara Meneladaninya dalam Kehidupan Sehari-hari
-
Cushion Belang Saat Dipakai? Ini Cara Mengatasinya agar Makeup Lebih Menyatu
-
Bajak Laut Beraksi di Gabon Afrika, Culik 4 WNI Awak Kapal Ikan
-
Seleksi Calon Anggota KPI 20262029 Dibuka, Berikut Jadwal, Syarat, dan Cara Daftarnya
-
Update Status! 16 Ucapan Isra Miraj 2026 yang Menyentuh Hati