SuaraSumut.id - Dua orang pria ditemukan di bawah jembatan di Jalan Guru Patimpus, Kecamatan Medan Barat, Kamis (3/2/2022).
Saksi mata bernama Khairil mengaku, awalnya melihat seorang pria tergeletak dengan kondisi kepala mengeluarkan darah.
"Pria itu masih hidup, kami tanya alamatnya, dijawab Jalan Sekata," katanya.
Khairil menambahkan, ketika bapak yang diketahui bernama Taufik yang diperkirakan berusia berusia 80an ditemukan pada pagi hari.
Baca Juga: Satu Pelajar SD dan SMA di Batam Positif Covid-19, PTM Masih Berlanjut
Pria itu diduga sudah berada di bawah jembatan sejak semalam. Pria itu diketahui bernama Taufik. Ia kemudian dievakuasi oleh PMI untuk mendapat perawatan lebih lanjut.
Sedangkan korban berbaju hitam, kata Khairil, bernama Roy yang yang terjatuh ketika ingin memvideokan penemuan tersebut.
Roy mengaku ada penemuan orang dan ingin mengabadikan peristiwa tersebut dengan ponselnya.
"Mau aku videokan tiba-tiba terpeleset jatuh kebawah terus ga sadar lagi bang," katanya.
Roy sempat tidak sadarkan diri selama 15 menit akibat terjatuh saat ingin memvideokan penemuan itu.
Baca Juga: Sebut Parpol Kekuatan Bisnis Pengumpul dan Penjual Suara, Fahri Hamzah: 2024 Pemilunya Masih Suram
"Pas sadar udah rame orang," tukasnya.
Berita Terkait
-
Bakal Direlokasi ke Hunian Layak, Prabowo Mau Ubah Nasib Warga Kolong Jembatan dari Gelap ke Terang
-
Misteri Kematian Rico Pasaribu Terkuak? Sidang Perdana Besok, Peran Koptu HB Jadi Sorotan
-
Melancong ke Jembatan Terindah di Jambi, Gentala Arasy
-
Berapa Tinggi Ole Romeny? Makin Santer Bergabung Timnas Indonesia Usai Terlihat di SUGBK
-
Surga Satwa Berubah Jadi Medan Perang: Perang Israel-Hizbullah Ancam Migrasi Burung
Terpopuler
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Meutya Hafid Copot Prabu Revolusi, Tunjuk Molly Prabawaty Jadi Plt Dirjen Kementerian Komdigi
- Ragnar Oratmangoen ke Media Belanda: Mimpi ke Piala Dunia itu...
- Segini Kekayaan Prabu Revolusi: Dicopot Meutya Hafid dari Komdigi, Ternyata Komisaris Kilang Pertamina
- dr. Oky Pratama Dituding Berkhianat, Nikita Mirzani: Lepasin Aja...
Pilihan
-
Apa Itu Swiss Stage di M6 Mobile Legends? Begini Sistem dan Eliminasinya
-
Bagaimana Jika Bumi Tidak Memiliki Atmosfer?
-
Dirut Baru Garuda Langsung Manut Prabowo! Harga Tiket Pesawat Resmi Turun
-
Pandji Pragiwaksono Sindir Sembako 'Bantuan Wapres Gibran' Pencitraan: Malah Branding Sendirian
-
Bansos Beras Berlanjut Hingga 2025, Siapa Saja yang Dapat?
Terkini
-
Sumatera Utara Masih Dihantui Cuaca Ekstrem, Waspada Hujan Lebat dan Bencana!
-
Jalur Medan-Berastagi Dibuka untuk Evakuasi, Transportasi Umum Belum Bisa Lewat!
-
Guru Pedalaman Aceh Puji Kebijakan Presiden Prabowo Subianto Naikan Gaji Pendidik: Kabar yang Telah Lama Kami Nantikan!
-
10 Kecamatan di Medan Terendam Banjir, Ribuan Rumah Terdampak
-
110 TPS di Sumut Gelar Pemungutan Suara Susulan Akibat Banjir