SuaraSumut.id - Propam Polrestabes Medan melakukan pemeriksaan dan kelengkapan senjata api (senpi) dinas Polri, Selasa (22/2/2022). Dari pemeriksaan tersebut, ada 27 senpi personel yang disita.
"Iya benar, Propam Polrestabes Medan melakukan pemeriksaan senpi," kata Kasubbag Humas Polrestabes Medan Kompol Riama Siahaan.
Ia mengatakan, Kasie Propam Polrestabes Medan, Kompol M Tommi memimpin langsung kegiatan pemeriksaan rutin senjata api dinas Polri.
"Selain senpi, Propam juga memeriksa amunisi serta kelengkapan lainnya," katanya.
Ia menjelaskan, 27 senpi yang disita karena masa berlaku sudah habis. Penyitaan ini juga mengantisipasi hal-hal yang tidak diinginkan.
"Dari kegiatan pemeriksaan yang telah dilakukan, terdapat 27 buah senjata api revolver yang disita karena masa berlakunya telah habis," tukasnya.
Kontributor : M. Aribowo
Berita Terkait
-
Ditangkap Densus, Teroris JI di Jateng Simpan Senpi M16, FN, Revolver Rakitan hingga Ratusan Butir Peluru
-
Terungkap Begal Sadis di Lempuing Bawa Tiga Senpi Rakitan, Satu Senpi Sempat Gagal Menembak
-
Warga Tegineneng Serahkan Senpi Rakitan ke Polisi
-
Modal Senpi Mainan, Komplotan Curanmor Ini Gasak Belasan Motor di Mojokerto
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Makna Isra Miraj dan Cara Meneladaninya dalam Kehidupan Sehari-hari
-
Cushion Belang Saat Dipakai? Ini Cara Mengatasinya agar Makeup Lebih Menyatu
-
Bajak Laut Beraksi di Gabon Afrika, Culik 4 WNI Awak Kapal Ikan
-
Seleksi Calon Anggota KPI 20262029 Dibuka, Berikut Jadwal, Syarat, dan Cara Daftarnya
-
Update Status! 16 Ucapan Isra Miraj 2026 yang Menyentuh Hati