SuaraSumut.id - Gubernur Sumut Edy Rahmayadi melantik Susanti Dewayani menjadi Wakil Wali Kota Pematangsiantar hasil Pilkada 2020, Selasa (22/2/2022).
Susanti dilantik seorang diri karena Wali Kota Pematangsiantar terpilih Asner Silalahi, meninggal dunia.
Gubernur Sumatera Utara Edy Rahmayadi mengatakan, Susanti memiliki pekerjaan yang tidak mudah, khususnya dalam menangani konflik kepentingan.
Edy meminta agar Susanti menyelesaikan konflik itu. Edy mengaku, konflik tidak boleh dibiarkan berlama-lama.
"Saya sudah ngobrol dengan beliau, masalah konflik ini akan dikumpulkan oleh beliau, karena tak boleh berlama-lama konflik. Karena ada perbedaan berfikir, perbedaan pendapat, mudah-mudahan ini bisa menyatukan pendapat itu," kata Edy.
Susanti Dewayani usai dilantik berjanji akan berusaha semaksimal mungkin mewujudkan janji yang disampaikan saat pilkada.
Diirnya juga tidak lupa jasa Asner Silalahi, sehingga mendoakan yang terbaik untuk pasangannya itu.
"Semoga beliau ditempatkan di tempat yang terbaik di sisi tuhan yang maha kuasa," tukasnya. [Antara]
Tag
Berita Terkait
-
PC Fatayat NU dan GP Ansor Landak Gelar Pelantikan dan Raker, Ini yang Diharapkan
-
Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas Tiba di Kaltim, akan Hadiri Pelantikan PBNU di Dome Balikpapan
-
Pelantikan Dewan Mahasantri Mahad Aly Nurul Qarnain Jember
-
Sempat Diwarnai Aksi Pelemparan Bom Molotov, Wabup Ketapang Tetap Melanjutkan Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 7 Sepatu Nike Tanpa Tali yang Praktis dan Super Nyaman untuk Lansia
Pilihan
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
-
Hashim dan Anak Aguan Mau Caplok Saham UDNG, Bosnya Bilang Begini
Terkini
-
Layanan Pegadaian Hadir di Mandrehe Nias Barat
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini