SuaraSumut.id - Pemkab Aceh Timur menargetkan penanaman jagung di areal seluas 1.000 hektare. Hal ini dilakukan untuk meningkatkan perekonomian masyarakat.
Demikian dikatakan Kepala Dinas Tanaman Pangan dan Hortikultura Kabupaten Aceh Timur Erwin Atlizar, melansir Antara, Rabu (9/3/2022).
"Target tanam jagung Aceh Timur pada tahun ini mencapai 1.000 hektare. Anggarannya bersumber dari APBN," katanya.
Dengan target luas tanaman jagung 1.000 hektare, maka akan menghasilkan produksi yang maksimal dan sasaran produktivitas rata-rata enam ton per hektare.
Baca Juga: Belajar dari Kesalahan, Persija Ingin Tumbangkan Borneo FC
"Mudah-mudahan target tersebut terealisasi seluruhnya, sehingga Aceh Timur bisa menjadi sentra produksi jagung. Kami menggandeng kelompok tani dalam mencapai target tersebut," katanya.
Pihaknya akan tersebut mengembangkan komoditas pangan seperti jagung. Pengembangan ini untuk meningkatkan ketahanan dan swasembada pangan demi mewujudkan kesejahteraan masyarakat.
"Jagung merupakan komunitas yang harganya masih terjamin. Harapan kami, ketika panen nanti daya beli lebih meningkat, sehingga ke depan peminat petani menanam jagung terus meningkat," tukasnya.
Berita Terkait
-
Amerika Serikat dan Indonesia Optimis untuk Kembangkan Kerja Sama Ekonomi dalam Pemerintahan Baru
-
Neraca Pembayaran Indonesia Alami Surplus Menjadi Sinyal Stabilitas Ketahanan Eksternal yang Terjaga
-
Menko Airlangga Hadiri Peluncuran Global Clean Power Alliance: Potensi Baru Dukungan Transisi Energi Bagi Indonesia
-
Pasca Konferensi Tingkat Tinggi APEC, Menko Airlangga Lanjut Dampingi Presiden Prabowo di Konferensi Tingkat Tinggi G20
-
Indonesia-Brazil Bertemu dalam Business Forum, Sepakat Tingkatkan Kerja Sama Berbagai Bidang Prioritas
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
4 Korban Hilang saat Longsor di Karo Ditemukan Meninggal Dunia
-
4 Orang Tewas Dalam Banjir Bandang di Sibolangit, 2 Masih Hilang
-
Kembali Pimpin Medan usai Kampanye Pilgub Sumut, Bobby Nasution Resmikan 60 Bus Listrik
-
Longsor di Karo Sumut, 10 Orang Hilang
-
Banjir dan Tanah Longsor Terjang 5 Lokasi di Sumut, 10 Orang Tewas