Riki Chandra
Minggu, 17 April 2022 | 16:46 WIB
Ilustrasi berdoa, 5 amalan utama di bulan ramadhan (Freepik)

Selain itu, juga dianjurkan membaca istighfar. Setiap manusia pasti memiliki dosa, entah sedikit atau pun banyak. Untuk melebur segala dosa tersebut, Nabi memerintahkan umat muslim untuk mengucap kalimat istighfar sebanyak-banyaknya. Maka segala dosa perlahan akan terkikis dan Isnya Allah, Allah akan memberikan ampunan-Nya. (Sumber: Suara.com)

Load More