SuaraSumut.id - Seorang pria berinisial N alias Ahok (42), warga Kecamatan Medan Barat, ditangkap polisi. Ahok ditangkap karena diduga mencuri sepeda motor di Jalan Gatot Subroto, Kecamatan Medan Petisah.
Kapolsek Medan Baru Kompol Ginanjar Fitriadi mengatakan, peristiwa terjadi pada 6 Juni 2022. Awalnya korban dengan mengendarai sepeda motor datang ke lokasi untuk bertemu dengan penyewa gedung.
"Korban memarkirkan sepeda motornya dan masuk ke gedung. Korban lupa mencabut kunci kontak sepeda motor," kata Ginanjar dalam keterangannya, Rabu (8/6/2022).
Tak lama kemudian korban keluar dari gedung dan melihat sepeda motornya yang terparkir telah hilang.
Baca Juga: Dugaan Pengibaran Bendera HTI di Deklarasi Anies Capres, Polisi: Sedang Pendalaman
Peristiwa ini dilaporkan ke Polsek Medan Baru. Petugas yang mendapat laporan melakukan penyelidikan dan penangkapan.
"Dari Ahok disita barang bukti sepeda motor hasil curian," katanya.
Selanjutnya, Ahok dan barang bukti dibawa ke Polsek Medan Baru guna pemeriksaan lebih lanjut.
"Yang bersangkutan dipersangkakan dengan Pasal 362 dengan ancaman hukuman 5 tahun penjara," pungkasnya.
Baca Juga: Diresmikan Jokowi, PDIP Sebut Masjid At-Taufiq Dibangun Dengan Konsep Islam Nusantara
Berita Terkait
-
Edy Singgung Soal Tambang Blok Medan di Debat Kedua Pilgub Sumut, Bobby Nasution: Laporkan Pak, Kami Tunggu
-
Beda Sikap Rizieq Shihab Soal Kasus Ahok vs Suswono Jadi Omongan, Bak Langit dan Bumi
-
Penampakan Lawas Jokowi, Anies dan Ahok Masih 'Satu Geng', Netizen Kenang Masa Ini
-
Singgung Soal Gubernur Jakarta, Bintang Emon Pasang Foto Anies Baswedan dan Ahok Berdampingan
-
Curhat Sedih Pilkada Jakarta 2024 Tak Ada Anies-Ahok, Bintang Emon Malah Diledek: Lu Kesambet Apa?
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
Terkini
-
Bobby Lovers Dituding Pelaku Pelemparan Edy Rahmayadi, Tim Hukum Ultimatum Kapolda Sumut 3x24 Jam
-
Bawa Bukti CCTV, Tim Hukum Bobby-Surya Resmi Laporkan Insiden Pelemparan Usai Debat Kedua Pilgub Sumut
-
Edy Rahmayadi Juga Dilempari Usai Debat Pilgub Sumut 2024
-
Mobil Bobby Nasution Dilempari Usai Debat Kedua Pilgub Sumut, Tim Hukum Akan Buat Laporan ke Polrestabes Medan
-
Persiraja Tahan Imbang Penang FC dengan Skor 1-1