SuaraSumut.id - Pelayaran kapal feri KMP Teluk Singkil tujuan pelabuhan Labuhan Haji, Kabupaten Aceh Selatan dihentikan. Hal ini disebabkan karena cuaca buruk yang terjadi di perairan Kabupaten Simeulue.
Kepala UPTD Pelabuhan Sinabang Hendra Wijaya mengatakan, berdasarkan pantauan BMKG saat ini kondisi cuaca kurang baik, sehingga tidak memungkinkan kapal untuk diberangkatkan.
"Cuaca sedang tidak baik, gelombang tinggi mencapai empat meter, sehingga KMP Teluk Singkil tujuan pelabuhan Labuhan Haji tidak berlayar," kata Hendra, melansir Antara, Rabu (15/6/2022).
Ia mengaku, kapal feri baru bisa diberangkatkan setelah cuaca membaik. Hal ini dilakukan untuk menghindari kejadian yang tidak diinginkan.
"Kita tunggu cuaca membaik, baru kapal kita berangkatkan kembali. Kalau diberangkatkan, tentu berisiko karena gelombang tinggi," tutur Hendra.
M Aulia, Supervisi ASDP Simeulue saat dihubungi tidak memberikan jawaban. Pesan singkat lewat yang dikirimkan belum dibalas.
Tag
Berita Terkait
-
Kapal Cepat Lombok-Bali Hubungkan Senggigi Dan Nusa Penida Berpotensi Hidupkan Pariwisata
-
Pelabuhan Singapura Dibuka, Gubernur Kepri Minta Harga Tiket Kapal Feri Turun
-
Gubernur Kepulauan Riau Minta Harga Tiket Kapal Feri HarbourFront Batam ke Singapura PP Diturunkan
-
Tidur Sambil Nunggu Jala Ikan, Nelayan Tewas Ditabrak Kapal Besi di Perairan Bengkalis
-
PT Industri Kapal Indonesia Sudah Produksi 3 Kapal Roro Baru Khusus Kepulauan Selayar
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
Terkini
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat