
SuaraSumut.id - Rekaman video yang memperlihatkan kemunculan asap putih yang menyelimuti jalanan menjadi viral di media sosial. Dalam video itu, munculnya asap tebal itu mengganggu penghilatan para pengendara yang melintasi jalan.
Video penampakan asap putih tebal itu diunggah ulang oleh akun Instagram, @net2netnews. Disebutkan peristiwa terjadi di Kota Tangerang, Banten, pagi tadi.
Terlihat banyak pengendara yang berada di jalur berlainan terlihat nekat mengangkat sepeda motornya untuk putar balik agar menghindari kepulan asap putih tersebut yang telah menutupi dua jalur jalanan itu.
"Seperti negeri di atas awan, asap tebal menutupi Jalan Gatot Subroto, Cimone, Kota Tangerang pada Rabu (6/7/2022) pagi," tulis akun tersebut dikutip SuaraSumut.id, Rabu (6/7/2022).
Baca Juga: Kode Redeem PUBG Mobile 6 Juli 2022, Ada Hadiah Skin Gratis
Dari video yang beredar, munculnya asap putih yang menutupi jalan diduga karena kebocoran gas di salah satu pabrik. Adanya kepulan asap itu membuat arus lalu lintas di dekat lokasi macet parah.
"Dalam video berdurasi 15 detik itu, tampak dua lajur jalan raya tersebut tertutup oleh asap putih tebal. Salah seorang perekam video menuturkan bahwa asap tersebut bersumber dari salah satu pabrik di sekitar lokasi." tulis akun tersebut.
Berdasarkan keteragan di video itu, kejadian itu sedang diselidiki oleh aparat kepolisian setempat. Dikabarkan sejumlah petugas dari Polsek Karawaci juga sudah dikerahkan ke lokasi untuk melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP).
Beragam komentar diutarakan para netizen menanggapi kejadian itu. Namun, ada netizen yang mengabarkan jika lokasi yang sempat dikepung asap putih itu sudah aman.
"Dibakar nyala?," tulis netizen.
Baca Juga: Bolehkah Muslim Meminum Bir Nol Persen Alkohol? Begini Hukumnya
"Entah siapa Yang salah..... ku tak tauuu," tulis nitizen.
Berita Terkait
-
Vadesta Meminta Doa Restu Untuk Cinta Masa Depan dalam Single Terbaru Anagata
-
Kabid DLH Tangsel Nangis Kejer, Kejati Banten Kembali Tetapkan 1 Tersangka Korupsi Sampah
-
Sisa Pagar Laut di Tangerang Kembali Dibongkar KKP
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Polda Banten Ringkus Seorang Tersangka Penipuan, Korbannya Anggota DPRD dari Fraksi Gerindra
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Promo Indomaret 16-30 April 2025, Buah Naga Diskon 10 Persen
-
Link Saldo Dana Kaget Hari Ini, Kamis 17 April 2025: Bisa Beli Tiket Nonton Bioskop
-
Polda Sumut Tangkap 3 Orang Terkait Live Porno Libatkan Anak di Bawah Umur di Deli Serdang
-
Ditetapkan Tersangka, Polrestabes Medan Diminta Tahan Dokter Detektif
-
Preman Ngamuk dan Aniaya Penjaga Konter di Medan Ditangkap