SuaraSumut.id - Permintaan ayam kampung di Pasar Lambaro, Aceh, pada meugang hari raya Idul Adha laris manis. Pedagang ayam kampung dan bebek, Muhammad mengatakan, dirinya bisa menjual 100 ekor ayam kampung.
"Saya bisa menjual 100 ekor ayam kampung saat meugang Idul Adha tahun ini. Sedangkan hari biasa paling hanya 40 ekor," katanya melansir Antara, Sabtu (9/7/2022).
Selain itu, perminttan bebek juga meningkat saat meugang. Permintaan bebek mencapai 50-60 ekor per hari dibandingkan hari biasa hanya mampu terjual sekitar 30-35 ekor.
"Pembeli sudah mulai ramai berdatangan sejak kemarin, kebanyakan mencari ayam kampung dan bebek," katanya.
Dirinya mengaku tingginya permintaan ayam kampung dan bebek pada meugang kali ini memicu kenaikan harga sejak hari Kamis.
Harga ayam jantan (bobot 3 kg) naik Rp 200 ribu dari sebelumnya Rp 150 ribu per ekor. Lalu bebek jantan (2,5 kg) naik Rp 250 ribu per ekor dari sebelumnya Rp 200 ribu per ekor.
"Harga naik karena permintaan saat meugang ini juga tinggi. Selain itu, disebabkan karena harga pakan ternak ayam kampung dan bebek yang naik," ujar Zuhri, pedagang ayam kampung dan bebek.
Baca Juga: Gempa Susulan Magnitudo 5,0 di Selatan Jawa Timur, Sudah 32 Kali Gempa Sejak Subuh Tadi
Berita Terkait
-
Pesan Khutbah Sholat Idul Adha di Kota Semarang, Didiklah Anak Tak Hanya Cerdas Juga Punya Empati
-
500 Jemaah Ikuti Sholat Idul Adha di Gedung DPW Muhammadiyah Denpasar
-
Masjid-Masjid Muhammadiyah di Palembang Diramaikan Jemaah Gelar Salat Idul Adha
-
40 Twibbon Hari Raya Idul Adha 2022 Terbaru dengan Desain Keren
-
6 Artis Bollywood dengan Inspirasi Busana Idul Adha yang Menawan
Terpopuler
- Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- 7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
- 7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
Pilihan
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
-
7 HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025, Daily Driver Andalan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
Terkini
-
TNI Hadirkan Layanan Cukur Rambut Gratis untuk Anak Korban Bencana di Tapanuli Utara
-
Kisah Dua Mahasiswa Ikut Bangun Huntara di Aceh Tamiang
-
Pilihan Motor Matic untuk Wanita Modern: Praktis, dan Siap Menemani Aktivitas Harian
-
8 Motor Matic untuk Aktivitas Harian, Nyaman dan Irit di Perkotaan
-
Traveling Makin Hemat dan Aman: Daftar Kartu Kredit yang Kerap Ada Promo Perjalanan