SuaraSumut.id - Sebuah video yang menayangkan aksi sopir angkot diduga menyerobot jalan hingga menghalangi kendaraan lain melintas.
Dalam video terlihat sang sopir malah sibuk merekam kendaraan lain yang dihalangi oleh angkotnya.
Video tersebut diunggah ulang oleh akun Instagram @terangmedia. Dalam unggahannya, peristiwa disebut terjadi di kawasan Karang Tengah Gunung Balong, Jakarta Selatan.
Dari video yang beredar, sopir angkot itu tampak percaya diri merekam pengendara lain yang sedang melintas karena merasa dirinya dirugikan.
Terdengar suara klakson kendaraan karena aksi imbas dari aksi sopir angkot itu, lalu lintas di lokasi menjadi macet.
"Kejadian di pertigaan Karang Tengah Gunung Balong Jakarta Selatan. Sebuah angkot menyerobot antrian 2 lajur, tapi kemudian dia yang merekam kami yang justru terhalangi olehnya," tulis akun tersebut dikutip SumutSuara.id, Selasa (19/7/2022).
Video tersebut mendapat sorotan netizen. Beragam komentar ramai ditulis netizen menanggapi video itu. Ada yang netizen malah menyoroti kondisi angkot yang dikemudikan sang sopir karena dianggap tidak layar beroperasi.
Netizen lainnya menanggapi video itu dengan berguyon. Netizen lainnya juga ada yang merasa emosi melihat aksi sopir angkot merekam kendaraan lain lewat kamera ponselnya.
"Di Jaksel masih ada angkot begitu?? " kata akun @ste***
Baca Juga: Ampas Kopi Dengan Beragam Manfaat
"Pak angkot bukannya dah di arah yg bener ya," tulis akun @yen***
"Angkotnya kayanya ga layak jalan tuh," timpal akun @tof***
"#stoptolol," kata akun @its***.
Kontributor : Muhammad Indian Rais
Berita Terkait
-
Viral! Video TNI Vs Sopir Angkot di Sukabumi, Cek Faktanya
-
Viral Video "Prank Anak SD Tidak Lulus" di TikTok Panen Kritik Netizen
-
Viral! Konten Jeje dan Saddam Dapat Kritik Tajam dari Publik: Bocil Kaya Gini Minta Beasiswa
-
Viral Pemuda Sok Jago Acungkan Jari Tengah ke Sopir, Saat Jendela Dibuka Kaget Langsung Sungkem
-
Kata Anggota DPRD Riau soal "Jalan Sakaratul Maut" di Indragiri Hilir yang Viral
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Panduan Membeli Mobil Hybrid Bekas: Hemat BBM Tanpa Salah Pilih
-
Jalur Aceh Timur-Gayo Lues via Lokop Segera Terhubung, Penanganan Darurat Masuki Tahap Akhir
-
Mobil Bekas Tabrak Murah tapi Berisiko? Ini Keuntungan dan Kerugian
-
Tips Merawat Mobil yang Jarang Dipakai Agar Tetap Prima dan Awet
-
Jangan Anggap Remeh! Ini Kelebihan Pelek Jari-jari Dibanding Pelek Alloy