SuaraSumut.id - Bonge, remaja bernama asli Eka Satria Saputra ini rupanya memiliki masa lalu yang kelam. Kini viral, rupanya Bonge memiliki luka mendalam soal ayahnya.
Anak sulung dari tiga bersaudara itu merupakan anak yatim. Ayah Bonge, rupanya memutuskan bunuh diri saat Bonge masih kecil.
"(Pengalaman paling pahit) diitinggal bapak pas masih kecil, pas umur tujuh bulan," ujar Bonge menjawab pertanyaan Willie, dikutip dari YouTube Willie Salim, baru-baru ini.
Bonge diberitahu kabar tersebut oleh Ibunya saat ia mulai beranjak remaja. Ayah Bonge yang sakit-sakitan menjadi penyebabnya bunuh diri dengan cara sadis.
"Orang tua cerita, jadi bapak sakit-sakitan terus bunuh diri lidahnya dipotong," terang Bonge.
Ayah Bonge nekat mengakhiri hidupnya dengan memotong lidah karena tak kuat menahan sakit atas penyakit kronis yang dideritanya. Ayah Bonge bunuh diri dengan potong lidah sendiri usai divonis kanker dan lelah melawan sakit.
"Jadi, bapak sakit-sakitan, terus bunuh diri, lidahnya dipotong. Mungkin kata dia udah enggak mau ngerasa sakit lagi," ungkap Bonge melanjutkan.
"Bapaknya sakit sebelumnya ?" tanya Willie Salim.
"Sakit paru-paru sama kanker. Mungkin udah enggak kuat sama keadaan, takut anaknya kena. Dia (mendiang ayah Bonge) pulang kampung, dia cari gunting, langsung dipotong (potong lidah)," pungkas Bonge.
Diketahui, nama Bonge viral sejak ia dan pacarnya, Kurma menjadi remaja yang kerap nongkrong di kawasan Sudirman. Nama Bonge dijadikannya nama "panggung" yang diambil dari daerah asalnya yaitu Bojong Gede. Nama panggungnya ini ternyata membawa berkah baginya. Bahkan terbaru, ia sampai digandeng Paula Verhoeven catwalk di Citayam Fashion Week.
Baca Juga: Ramaikan Citayam Fashion Week, Paula Verhoeven Pakai OOTD Cewek Mamba Seharga Rp14 Juta
Berita Terkait
-
Jeje Slebew Sekarang Kerja Apa? Eks Seleb Citayam Fashion Week Sempat Dikira Jualan Kopi Starling
-
Jeje Slebew Dulu Viral gara-gara Apa? Kini Pindah Agama dan Video Terbarunya Kejutkan Netizen
-
Jeje Slebew Jualan Kopi Starling di Jalanan, Fakta di Balik Aksinya Terungkap
-
Annida Allivia Rancang Bogor Fashion Week di Sport Center, Jadikan Ruang Kreatif Baru bagi Gen Z
-
Awas Hoaks, Beredar Video Sebut Bonge Citayam Ditangkap Polisi
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 5 Mobil Bekas Toyota Pengganti Avanza, Muat Banyak Penumpang dan Tahan Banting
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Januari 2026: Ada Arsenal 110-115 dan Shards
- iQOO 15R Lolos Sertifikasi Resmi, Harga Diprediksi Lebih Terjangkau
Pilihan
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
Terkini
-
4 Cara Memilih Outfit yang Tepat Sesuai Warna Kulit
-
18 Sekolah Terdampak Bencana di Aceh Belajar di Tenda
-
Telkomsel Pulihkan Jaringan di Desa Pulo Gelime Aceh
-
Pengusaha Nasi Kuning Setubuhi Pekerja Wanita, Diancam Tak Digaji dan Dipaksa Tetap Kerja 15 Tahun
-
3 Pilihan Motor Matic yang Siap Hadapi Banjir