SuaraSumut.id - Seorang nelayan menemukan 20 kg sabu di Dusun 3, Desa Sei Merdeka, Kecamatan Panai Tengah, Kabupaten Labuhanbatu, Sumatera Utara (Sumut).
Sabu tak bertuan itu ditemukan di dalam tas berwarna biru pada Jumat 22 Juli 2022 malam.
Kasat Narkoba Polres Labuhanbatu AKP Martualesi Sitepu membenarkan adanya penemuan diduga sabu yang diperkirakan sebanyak 20 kg.
"Iya benar. Sedang kita kembangkan," kata Martualesi dikonfirmasi SuaraSumut.id Senin (25/7/2022).
Penemuan barang haram itu lalu dilaporkan ke Polsek Panai Tengah. Selanjutnya, petugas turun ke lokasi dan mengamakan sabu tersebut.
"Di dalam tas berisi 20 bungkus sabu yang dibalut dengan lakban warna putih," katanya.
Selanjutnya, sabu tersebut diserahkan ke Satnarkoba Polres Labuhanbatu untuk pengusutan lebih lanjut.
Kontributor : Budi warsito
Baca Juga: Jeje Slebew Mengamuk Saat Dikerumuni Massa di Citayam Fashion Week
Berita Terkait
-
Selama Sepekan, Polres Tanjung Balai Sikat 9 Pengedar Narkoba
-
Ketat, WN Singapura Jadi Pengedar Narkoba Dihukum Gantung, Tercatat Lima Orang Dieksekusi Sejak Maret
-
Ditresnarkoba Polda Jateng Razia Rutan Solo, Termukan Serbuk Putih di Plastik, Dikira Narkoba Ternyata...
-
Bayangan Ngeri Siswa di Banjarnegara Jika Narkoba Dilegalkan untuk Medis
-
Miliki Balai Rehab, RSUD Ahmad Yani Metro Siap Terima Pasien Pecandu Narkoba
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Makna Isra Miraj dan Cara Meneladaninya dalam Kehidupan Sehari-hari
-
Cushion Belang Saat Dipakai? Ini Cara Mengatasinya agar Makeup Lebih Menyatu
-
Bajak Laut Beraksi di Gabon Afrika, Culik 4 WNI Awak Kapal Ikan
-
Seleksi Calon Anggota KPI 20262029 Dibuka, Berikut Jadwal, Syarat, dan Cara Daftarnya
-
Update Status! 16 Ucapan Isra Miraj 2026 yang Menyentuh Hati