SuaraSumut.id - PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) Perkenalkan secara langsung New Colt L300 kepada konsumennya.
Acara tersebut berlangsung di salah satu hotel di Kota Medan pada Rabu (27/7/2022) malam.
Director of Sales & Marketing Division PT MMKSI Tetsuhiro Tsuchida mengatakan, acara ini diadakan khusus bagi konsumen loyalnya.
"Kami berharap dengan acara ini, para konsumen mendapatkan gambaran jelas mengenai keuntungan apa saja yang ditawarkan oleh New Colt L300," kata Naoya Nakamura, President Director of PT MMKSI.
Ia menjelaskan, L300 telah menjadi backbone kendaraan niaga ringan Mitsubishi Motors.
"Model ini terus menunjukkan performa penjualan yang positif dan selalu mempertahankan posisinya sebagai market leader," ujarnya.
Di Sumatera Utara (Sumut), kata Naoya Nakamura, model ini memiliki pangsa pasar sebesar 82 persen dan telah berkontribusi 8 persen terhadap penjualan nasional.
"Dengan angka dan penjualan yang positif tersebut, menjadikan model ini pemimpin di segmentnya," katanya.
Baca Juga: Ridwan Kamil Klarifikasi Tudingan Mengemis Dana untuk Pembangunan Masjid Al-Mumtadz
Berita Terkait
-
Menhub Apresiasi Kolaborasi Mobil Listrik dari Toyota, Isuzu, Nissan, Fuso dan Mitsubishi
-
Mitsubishi Bikin Dealer Lebih Ramah Anak
-
Cara Mitsubishi Jaga Loyalitas Konsumen
-
Mitsubishi Siap Kucurkan Rp 10 Triliun di Indonesia, Boyong Mobil Listrik Mini Cab MiEV
-
Mitsubishi Pajero Sport 2022: Harga dan Spesifikasi, Simak Rinciannya
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja