SuaraSumut.id - Polisi masih melakukan pengejaran terhadap pembunuh siswa SD di Deli Serdang berinisial SRB. Pengejaran pelaku berinisial R (32) yang merupakan paman korban, dilakukan hingga ke perbatasan Deli Serdang-Binjai, tepatnya di seputaran Kecamatan Kutalimbaru.
"Sejauh ini kita masih melakukan pengejaran terhadap pelaku," kata Kapolsek Sunggal Kompol Chandra Yudha Pranata kepada SuaraSumut.id, Rabu (10/8/2022).
Ia mengatakan, pihak kepolisian mendapatkan informasi pelaku melarikan diri hingga ke kawasan Kutalimbaru.
"Wilayah Kutalimbaru itu luas, mohon waktu dan doa agar pelaku dapat segera diamankan," katanya.
Sebelumnya, peristiwa berdarah terjadi di ruang kelas sekolah dasar Yayasan Baiti Jannati di Jalan Murai, Desa Sei Semayang, Kecamatan Sunggal, Kabupaten Deli Serdang, Selasa (9/8/2022).
Seorang siswa kelas VI berinisial SRB tewas bersimbah darah ditikam pakai pisau saat sedang belajar. Pelaku yang menikam korban hingga tewas adalah pamanya sendiri.
Usai membunuh korban, pelaku kemudian kabur meninggalkan lokasi. Pihak sekolah lalu menghubungi keluarga korban. Polisi yang mendapat informasi ini lalu melakukan pengejaran terhadap pelaku.
Kontributor : M. Aribowo
Baca Juga: Cara Mengatasi Keracunan Obat yang Wajib Dipahami
Berita Terkait
-
Sadis! Siswa SD Dibunuh Paman Sendiri Saat Belajar Di Kelas, Teman-temannya Sampai Histeris Ketakutan
-
Haru Pemakaman Siswa SD di Deli Serdang Dibunuh, Warga: Kami Sangat Kehilangan
-
Tragis, Siswa SD di Sunggal Tewas Dibunuh Saat Mengaji di Ruang Kelas
-
Siswa SD di Deli Serdang Dibunuh Paman Bercita-cita Jadi TNI, Ayah Korban: Nyawa Balas Nyawa
-
Polisi Buru Pembunuh Siswa SD di Ruang Kelas Deli Serdang
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Makna Isra Miraj dan Cara Meneladaninya dalam Kehidupan Sehari-hari
-
Cushion Belang Saat Dipakai? Ini Cara Mengatasinya agar Makeup Lebih Menyatu
-
Bajak Laut Beraksi di Gabon Afrika, Culik 4 WNI Awak Kapal Ikan
-
Seleksi Calon Anggota KPI 20262029 Dibuka, Berikut Jadwal, Syarat, dan Cara Daftarnya
-
Update Status! 16 Ucapan Isra Miraj 2026 yang Menyentuh Hati