SuaraSumut.id - Seekor Harimau Sumatera kembali masuk ke kawasan perkebunan Situngkir, Desa Bukit Mas, Kecamatan Besitang, Kabupaten Langkat. Kawasan tersebut berbatasan langsung dengan HPT dan berjarak sekitar 1 Km dari hutan Taman Nasional Gunung Leuser (TNGL).
“Iya benar, laporan sudah kita terima sejak dua hari yang lalu. Memang terlihat Harimau Sumatera masuk ke lokasi perkebunan dan direkam video oleh salah satu pekerja kebun,” kata Kepala Seksi Wilayah II BBKSDA Sumut, Herbert Aritonang, dikutip dari Digtara.com - jaringan Suara.com, Jumat (12/8/2022).
Dari video yang diterima, terlihat seekor Harimau Sumatera masuk ke perkebunan Situngkir. Pekerja kebun juga sempat panik dan bersembunyi di tempat yang aman.
Bahkan sejumlah pekerja memukul seng untuk menakuti Harimau Sumatera agar kembali masuk ke habitatnya.
Baca Juga: Di Luar Prediksi, 1.500 Perwakilan Desa di Langkat Deklarasikan Ganjar Pranowo
“Saat itu memang para pekerja kebun coba mengambil langkah dengan membunyikan alat-alat dengan harapan agar Harimau Sumatera kembali masuk,” bebernya.
Dengan adanya laporan ini, kata Helbert, pihaknya akan mengambil langkah agar tidak ada korban dalam peristiwa ini.
Selain Harimau Sumatera, kata Helbert, di sekitar tempat kejadian sering terlihat satwa liar seperti Gajah dan Orang Utan Sumatera.
Berita Terkait
-
Perampok Bersenpi Beraksi di Langkat, Sopir Truk Bawa 10 Ton Beras Jadi Korbannya
-
Sempat Dirawat, Pengurus Ponpes di Langkat yang Dibakar Santri Meninggal
-
Harimau Sumatera Mati di Medan Zoo, Warganet Ngamuk ke Bobby Nasution: Walkot Modal Mertua
-
Bikin Geger! Harimau Sumatera Berkeliaran di Halaman Masjid dan Terekam CCTV
-
Touring ke Langkat, Moge Ariel Noah-The Dudas Minus One Tak Pakai Pelat Nomor
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
Thom Haye hingga Ragnar Oratmangoen Punya KTP DKI Jakarta, Nyoblos di TPS Mana?
-
Awali Pekan ini, Harga Emas Antam Mulai Merosot
-
Ada Marselino Ferdinan! FIFA Rilis Wonderkid Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Desas-desus Shell Mau Hengkang dari RI Masih Rancu, SPBU Masih Beroperasi
-
Media Asing Soroti 9 Pemain Grade A Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Siapa Saja?
Terkini
-
Kabar Baik dari Mendag Budi Santoso, Harga Minyakita Turun Pekan Ini
-
Oknum ASN Rudapaksa Pelajar SMP hingga Hamil di Padangsidimpuan
-
Ribuan Warga Terdampak Banjir Bandang Tapanuli Selatan
-
H-2 Pencoblosan, Elektabilitas Bobby-Surya Unggul Jauh di Pilgub Sumut 2024
-
4 Korban Hilang saat Longsor di Karo Ditemukan Meninggal Dunia