SuaraSumut.id - Polda Sumut menetapkan NP, leader operasional website perjudian online yang digerebek di Kompleks Cemara Asri, Deli Serdang, Sumatera Utara, menjadi tersangka. Polisi juga telah melakukan penahanan terhadap NP.
"Ditetapkan menjadi tersangka dan ditahan," kata Kabid Humas Polda Sumut Kombes Pol Hadi Wahyudi, Senin (22/8/2022).
Hadi mengatakan, penetapan tersangka setelah penyidik melakukan pemeriksaan terhadap NP dan gelar perkara.
"Pada Sabtu 20 Agustus 2022, penyidik telah melakukan pemeriksaan terhadap NP selaku leader dari operator. Penyidik telah melakukan gelar perkara penetapan NP sebagai tersangka," katanya.
Selain NP, kata Hadi, petugas juga menetapkan J alias AP sebagai tersangka. Petugas juga telah mengirimkan surat pemanggilan pertama terhadap AP.
Diberitakan, Polisi menggerebek tempat judi online di Kompleks Cemara Asri pada Selasa (9/8/2022) dini hari. Penggerebekan tersebut dipimpin oleh Kapolda Sumut Irjen Pol RZ Panca Putra Simanjuntak.
Lokasi ini diduga kuat sebagai operator situs judi online terbesar di Sumut LEBAH4D, DEWAJUDI4D dan LARIS4D.
Dalam penggerebekan itu, ratusan unit komputer dan laptop yang diduga digunakan untuk menyebar situs judi online diamankan polisi.
Baca Juga: Wagub DKI soal Dugaan Pungli SKK Pengangkatan Guru Honorer Aspal: Jika Benar Ada Sanksi
Tag
Berita Terkait
-
Barang Sitaan Polisi dari Pelaku Judi Online, Uang Rp259 Ribu sampai Kertas Rumus Togel
-
PPATK Lacak Praktik Judi Online, Omset Capai Triliunan Mengalir ke Luar Negeri
-
Pantau Aliran Dana Judi Online, PPATK Sudah Laporkan 25 Kasus ke Penegak Hukum
-
Kominfo Putus Akses 566.332 Konten Judi Online di Internet Sejak 2018
-
Bos Judi Online dan Anak Buah Ditetapkan Jadi Tersangka
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
Terkini
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat