SuaraSumut.id - Seorang emak-emak di Kota Kupang, bernama Nurul Jannah (40) tewas ditabrak truk tangki pada Jumat (2/9/2022).
Insiden terjadi di Jalan Urip Sumaharjo, tepatnya di depan kantor Perpustakaan, Kelurahan Merdeka, Kecamatan Kota Lama. Kondisi korban mengalami patah tangan kanan dan patah tulang rahang kiri.
Melansir Digtara.com--jaringan Suara.com, Peristiwa bermula saat truk tangki yang dikendarai Yosep Subaraya Hayon (33), dari arah Kelurahan Oeba, Kecamatan Kota Lama, hendak ke arah terminal Kota Kupang.
Saat melintasi tanjakan di lokasi kejadian, korban yang mengendarai sepeda motor juga melaju dari arah yang sama. Saat menikung dan hendak menanjak diduga sopir truk tidak memperhatikan sepeda motor di depannya.
Truk tangki kemudian menabrak bagian belakang sepeda motor korban dan menyeretnya ke arah depan. Korban pun mengalami luka dan meninggal dunia di RSUD Prof Dr WZ Johanes Kupang.
Akibat kecelakaan tersebut, arus lalu lintas di lokasi kejadian sempat mengalami kemacetan. Petugas Satlantas Polresta Kupang Kota kemudian turun ke lokasi kejadian.
Setelah melakukan olah TKP, polisi mencari saksi dan mengamankan barang bukti truk dan sepeda motor milik korban.
Tag
Berita Terkait
-
Siswa SD Korban Kecelakaan Maut di Bekasi Tewas saat Ultah, Tangis Ibunda Pecah saat Peluk Kuburan Naufal
-
Farel Korban Kecelakaan Maut Bekasi Sempat Tak Mau Bersekolah: Aku Trauma, Ayah!
-
Viral Pengendara Motor Kebut-kebutan di Semanggi Akibatkan Kecelakaan Beruntun, Polisi Lakukan Penyelidikan
-
Terpopuler: Pengakuan Sopir Truk Trailer Kecelakaan Maut, Bekasi Kota Rawan Kecelakaan?
-
Kecelakaan Maut Bekasi, Ridwan Kamil Minta Batasi Jam Operasional Kendaraan Besar
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
Terkini
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja