SuaraSumut.id - Kartika Putri kembali dikritik warganet. Kali ini, artis yang sudah hijrah itu disindir gara-gara pamer keuntungan jadi seorang artis.
Istri Habib Usman bin Yahya itu mengatakan, benda apa saja yang dipegang oleh seorang artis bisa menjadi produk endorsement.
"Saya artis, dok. Saya megang gini aja bisa promosi gelas, nih, dok. Ya kan?" kata Kartika Putri sambil mengangkat gelas, dikutip dari video yang diunggah akun @wdywga di TikTok.
Kartika Putri sangat bersyukur bisa menjadi seorang artis. "Itu enaknya menjadi artis, ya. Makanya saya bersyukur saya menjadi artis, gitu," katanya, dikutip dari Suara.com, Sabtu (11/9/2022).
Unggahan ini ternya memicu berbagai kritikan dari warganet. Banyak yang mengingatkannya bahwa itu hanya terjadi dahulu.
"Itu dulu Kartika," tulis pemilik akun @Meylin***.
"Artis (emoji tertawa) dulu timbulnya karena Pesbuker (program acara)," ujar akun @Wula***.
"Tapi itu dulu," imbuh akun @tata***.
Kartika Putri mengawali kariernya di dunia entertainment sebagai presenter olahraga. Wanita 31 tahun ini juga pernah membintangi beberapa film, salah satunya My Stupid Boyfriend pada 2017 lalu.
Baca Juga: Kartika Putri Dikritik Lagi Gara-Gara Pamer Keuntungan Jadi Artis: Pegang Gini Aja Bisa Promosi
Sejak 2005 hingga 2017, Kartika Putri membintangi berbagai sinetron, termasuk Dunia Terbalik.
Berita Terkait
-
Kartika Putri Sebut Sedekah Terbaik Suami untuk Istri, Kontan Dewi Perssik Diledek
-
Di Depan Kartika Putri, Dewi Perssik Berdoa Minta Suami Seperti Habib Usman: Ya Allah Tolong
-
Habib Usman Syuting Bareng Dua Janda Baru, Kartika Putri Wanti-Wanti soal Poligami: Ini Aku Lagi Ingatin
-
Richard Lee Sebut Kartika Putri Simpan Dendam, Dijawab Menohok: Kami Tegur Duluan saat Ketemu
-
Richard Lee Dinilai Berlindung di Balik Konten Edukasi Kosmetik Abal-Abal, Kartika Putri Bereaksi
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat
-
Kapolda Aceh Ngaku Tak Tahu Motif Anggota Brimob Gabung Tentara Bayaran Rusia
-
8 Jembatan Bailey Dibangun di Aceh Timur Pascabencana