SuaraSumut.id - Kepala Dinas (Kadis) Kesehatan Kabupaten Tapanuli Selatan (Tapsel), Sumatera Utara (Sumut), Sri Khairunnisa mengundurkan diri dari jabatannya.
Surat pengunduran diri Sri Khairunnisa diterima oleh BKD Tapsel pada 9 September 2022.
"Pengunduran diri dari jabatan, bukan (pengunduran diri) sebagai ASN, kata Kepala BKD Tapsel diwakili Staff Sultan Harahap melansir Digtara.com--jaringan Suara.com, Rabu (14/9/2022).
Sultan mengatakan, Kepala BKD sedang dinas luar kota ke Jakarta bersama Kepala Bidang Kepegawaian.
Baca Juga: Serangan Bjorka Dinilai Jadi Sinyal Kritik, Pakar Sebut Pemerintah Harus Benahi Keamanan Siber
"Bapak Kepala BKD ke Jakarta, Sekretaris ke Medan dalam rangka tugas tadi pagi berangkat," ujarnya.
Ia mengatakan, pihaknya tidak mengetahui pasti alasan pengunduran diri Sri. Pihaknya hanya menerima surat lalu meneruskan ke Bupati Tapsel H Dolly Pasaribu.
Penjabat Sekda Tapsel, M Frananda dikonfirmasi soal kabar pengunduran diri Sri belum memberikan jawaban.
Berita Terkait
-
Viral Ayah di Padangsidimpuan Minta Bantuan Prabowo, Anaknya Jadi Tersangka Gegara Terima Video Asusila
-
5 Lowongan Kerja Pabrik Medan Terbaru: Cek Posisi dan Kualifikasinya!
-
Para Bos Net TV dan 87 Anak Usaha Resign Berjamaah Usai Perusahaan Dibeli Manoj Punjabi
-
Perampok Bersenpi Beraksi di Langkat, Sopir Truk Bawa 10 Ton Beras Jadi Korbannya
-
99 Pimpinan Ponpes di Tabagsel Bersatu Menangkan Bobby-Surya di Pilgub Sumut
Tag
Terpopuler
- Tanggapi Kisruh Andre Taulany Parodikan Gelar Raffi Ahmad, Feni Rose: Lagian Kantor yang Kasih di Ruko
- Berani Minta Maaf ke Lembaga Kerukunan Sulsel, Denny Sumargo Dapat Dukungan dari Sumatera sampai Papua
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- Profil Lex Wu: Tantang Ivan Sugianto Duel usai Paksa Anak SMA Menggonggong
- Geng Baru Nikita Mirzani Usai Lepas dari Fitri Salhuteru Disorot: Circlenya Lebih Berkualitas
Pilihan
-
Setelah Dihitung, Wamenhub Bilang Harga Tiket Pesawat Bisa Turun di Libur Nataru
-
Luhut Yakin Prabowo Bisa Capai Pertumbuhan Ekonomi 8%, Ini Strateginya
-
Teken Dealership Agreement Eksklusif, MAB Jadi Distributor Resmi Truk Yutong di Indonesia
-
Tol Balikpapan-Samarinda Sepi Peminat Meski Persingkat Waktu Menuju IKN, Apa Alasannya?
-
IKN Tak Berpenghuni? Akademisi Sindir Minta Jokowi yang Jadi "Penunggunya"
Terkini
-
Soal Benteng Putri Hijau, Tim Bobby-Surya: Potret Amburadulnya Kinerja Edy Rahmayadi
-
Representasi Anak Muda, 234 SC Dukung Bobby-Surya Menang di Pilgub Sumut 2024
-
BRI Tindak Tegas dan Laporkan Pegawai Terlibat Korupsi KUR di Kutalimbaru
-
2 Eks Pejabat Disdik Aceh Dituntut Masing-masing 6,5 Tahun Penjara di Kasus Korupsi Pengadaan Wastafel
-
Lagi! Begal Sadis yang Bunuh Korbannya di Medan Dikirim ke Kamar Mayat