SuaraSumut.id - Kasus tentang Ferdy Sambo masih terus menghiasi media sosial. Kali ini beredar video yang diklaim Uya Kuya hipnotis Putri Candrawathi.
Diketahui Putri ditetapkan sebagai tersangka bersama suaminya Ferdy Sambo atas meninggalnya Brigadir J.
Akun Facebook Dasteran Club mengunggah video pada 12 September 2022. Terdapat narasi dalam video sebagai berikut:
"Bikin syok, Uya Kuya hipnotis Putri Candrawathi? Misteri Kematian Brigadir J Terbongkar?"
Penjelasan
Melansir BeritaHits.id, Minggu (18/9/2022), berdasarkan penelusuran bahwa video Uya Kuya menghipnotis Putri Candrawathi sehingga misteri kematian Brigadir J terungkap adalah menyesatkan.
Faktanya Uya Kuya tidak pernah menghipnotis Putri Candrawathi. Video itu justru berisi narasi berita mengenai permintaan mantan Kabareskrim, Komjen (Purn) Ito Sumardi Djunisanyoto yang menginginkan Uya Kuya menghipnotis Ferdy Sambo.
Isi narasi di video identik dengan sebuah berita yang diterbitkan situs seputartangsel.pikiran-rakyat pada 8 September 2022 lalu.
Berita itu berjudul "Mantan Kabareskrim Ini Sempat Minta Kapolri Panggil Uya Kuya untuk Hipnotis Ferdy Sambo Cs: Paling Tidak…".
Baca Juga: Sosok Said Abdullah, Ketua Banggar DPR yang Viral karena Video Lawas Merokok di Jet Pribadi
Kesimpulan
Berdasarkan penjelasan tersebut maka dapat disimpulkan bahwa video dengan narasi Uya Kuya menghipnotis Putri Candrawathi merupakan informasi yang salah.
Unggahan tersebut masuk ke dalam kategori konten yang menyesatkan atau hoaks.
Berita Terkait
-
Kapolri Terima Permohonan Banding Ferdy Sambo, Apa Presiden Jokowi Akan Turun Tangan?
-
Polisi Salah Tangkap Bjorka, Warganet Duga Hanya Pengalihan Isu Kasus Ferdy Sambo
-
Warganet Nilai Fenomena Hacker Bjokra hanya Pengalihan Isu Kasus Ferdy Sambo Saja
-
Isu 'Orang Ketiga' dalam Rumah Tangga Ferdy Sambo Diduga Jadi Sebab Brigadir J Dibunuh
-
Gatot Nurmantyo Bongkar Peluang PTDH Ferdy Sambo Ditinjau Ulang, Bisa Kembali ke Institusi Polri
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Program Pemberdayaan PNM Perluas Dampak Sosial Sepanjang 2025
-
Rektor Unimal Puji Langkah Taktis Dasco Orkestrasi Bantuan untuk Aceh: Cegah Kemiskinan
-
Mulai 2026, Registrasi Kartu SIM Wajib Rekam Wajah, Warga Medan Soroti Teknis dan Keamanan Data
-
1.225 Orang di Sumut Tewas karena Kecelakaan Sepanjang 2025
-
5.737 Personel Gabungan Amankan Malam Tahun Baru di Sumut