SuaraSumut.id - Kasus tentang Ferdy Sambo masih terus menghiasi media sosial. Kali ini beredar video yang diklaim Uya Kuya hipnotis Putri Candrawathi.
Diketahui Putri ditetapkan sebagai tersangka bersama suaminya Ferdy Sambo atas meninggalnya Brigadir J.
Akun Facebook Dasteran Club mengunggah video pada 12 September 2022. Terdapat narasi dalam video sebagai berikut:
"Bikin syok, Uya Kuya hipnotis Putri Candrawathi? Misteri Kematian Brigadir J Terbongkar?"
Penjelasan
Melansir BeritaHits.id, Minggu (18/9/2022), berdasarkan penelusuran bahwa video Uya Kuya menghipnotis Putri Candrawathi sehingga misteri kematian Brigadir J terungkap adalah menyesatkan.
Faktanya Uya Kuya tidak pernah menghipnotis Putri Candrawathi. Video itu justru berisi narasi berita mengenai permintaan mantan Kabareskrim, Komjen (Purn) Ito Sumardi Djunisanyoto yang menginginkan Uya Kuya menghipnotis Ferdy Sambo.
Isi narasi di video identik dengan sebuah berita yang diterbitkan situs seputartangsel.pikiran-rakyat pada 8 September 2022 lalu.
Berita itu berjudul "Mantan Kabareskrim Ini Sempat Minta Kapolri Panggil Uya Kuya untuk Hipnotis Ferdy Sambo Cs: Paling Tidak…".
Baca Juga: Sosok Said Abdullah, Ketua Banggar DPR yang Viral karena Video Lawas Merokok di Jet Pribadi
Kesimpulan
Berdasarkan penjelasan tersebut maka dapat disimpulkan bahwa video dengan narasi Uya Kuya menghipnotis Putri Candrawathi merupakan informasi yang salah.
Unggahan tersebut masuk ke dalam kategori konten yang menyesatkan atau hoaks.
Berita Terkait
-
Kapolri Terima Permohonan Banding Ferdy Sambo, Apa Presiden Jokowi Akan Turun Tangan?
-
Polisi Salah Tangkap Bjorka, Warganet Duga Hanya Pengalihan Isu Kasus Ferdy Sambo
-
Warganet Nilai Fenomena Hacker Bjokra hanya Pengalihan Isu Kasus Ferdy Sambo Saja
-
Isu 'Orang Ketiga' dalam Rumah Tangga Ferdy Sambo Diduga Jadi Sebab Brigadir J Dibunuh
-
Gatot Nurmantyo Bongkar Peluang PTDH Ferdy Sambo Ditinjau Ulang, Bisa Kembali ke Institusi Polri
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Wakil Wali Kota Binjai Harap Dana Transfer Pusat Dikembalikan untuk Pemulihan Pascabanjir
-
Banjir Rendam Tiga Desa di Sosa Julu Padang Lawas
-
OJK Tegaskan Tidak Pernah Keluarkan Daftar Aplikasi Penghasil Uang
-
5 Kebiasaan yang Harus Hilang di Tahun 2026
-
Harga Emas Antam Hari Ini Melejit, Cek Rinciannya di Sini