SuaraSumut.id - Seorang balita berusia dua tahun di Turki dikabarkan menggigit seekor ular hingga mati. Balita itu disebut menggigit ular sebagai balasan usai ular tersebut lebih dulu menggigitnya.
Melansir SuaraSumbar.id--dikutip dari abcnews4.com pada Minggu (18/9/2022), balita itu sedang bermain di halaman belakang rumahnya.
Dirinya menjerit sehingga mengundang perhatian tetangga. Saat dilihat ternyata balita itu tengah memegang ular.
Tetangga lalu segera ke rumah dan memberitahu orang tua balita. Saat orang tua dan para tetangga menghampirinya, mereka melihat noda darah di sekitar bibirnya. Selain itu mereka juga kaget melihat balita itu menggigit ular itu hingga mati.
Baca Juga: Makna Badak Bacuya Maskot Piala Dunia U-20, Penuh Filosofi
"Tetangga kami awalnya yang mendengar jeritanya. Kami langsung memeriksa. Anak saya sedang bermain dengan ular dan menggigitnya," kata Mehmet Ercan, ayah balita itu.
Sebagai reaksi digigit, ular itu balik menggigit si balita. Beruntung ular yang digigit serta menggigit anaknya itu tidak tergolong mematikan.
"Anakku tidak sakit parah. Dia dirawat di rumah sakit selama 24 jam, setelah itu dibolehkan pulang," katanya.
Berita Terkait
-
Erdogan Tolak Presiden Israel Gunakan Ruang Udara Turki
-
Turki Bantah Kantor Hamas Pindah ke Wilayahnya
-
Puluhan Staf Rumah Sakit Terseret dalam Kasus Penipuan Jaminan Sosial yang Merenggut Nyawa Bayi di Turki
-
Turki Desak PBB Bekukan Keanggotaan Israel, Sebut Gaza Alami Genosida Terburuk Sepanjang Sejarah
-
Review DADOO: Nostalgia Game Ular Tangga yang Bisa Main Multiplayer Secara Online
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Eksponen Cipayung Sumut Titipkan Gagasan Sumut Berkelanjutan untuk Pasangan Bobby-Surya
-
Pria di Medan Ditangkap Gegara Promosikan Judi Online
-
2 Tukang Ojek Tewas Dibedil KKB di Puncak Papua Tengah
-
Dialog Publik Cipayung Plus Sumut: Kolaborasi Kunci Kemajuan Sumatera Utara
-
Kawanan Bersenpi yang Culik Remaja Wanita di Labura Ternyata Satu Keluarga