SuaraSumut.id - Sebuah warung diduga dijadikan tempat perjudian di Kecamatan Patumbak, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara (Sumut) yang diduga dijadikan tempat perjudian digerebek polisi pada Senin (26/9/2022).
Namun demikian, penggerebekan tersebut tidak membuahkan hasil. Pasalnya, polisi tidak menemukan adanya aktivitas perjudian.
"Pengecekan di lapangan personel tidak ditemukan adanya permainan judi dadu dan judi lainnya," kata Kapolsek Patumbak, Kompol Faidir Chan melansir Deli.Suara.com, Selasa (27/9/2022).
Penggerebekan itu berdasarkan laporan masyarakat terkait maraknya praktik perjudian. Petugas yang mendapat laporan turun ke lokasi dan memeriksa setiap sudut warung.
"Di lokasi hanya ditemukan beberapa orang yang sedang minum kopi dan minum tuak," jelasnya.
Polisi yang tidak menemukan adanya aktivitas perjudian kemudian meninggalkan lokasi.
Namun demikian, petugas tetap melakukan penertiban terhadap bangunan dan membongkar sarana segala bentuk perjudian.
Berita Terkait
-
Warung Judi 303 'Pak Kulit' di Deli Serdang Digerebek Polisi
-
Gerebek 19 Praktik Judi meski Belum Diperintah Kapolri, Polres Malang Dipuji Basarah
-
Terpopuler: Viral Komunitas MUA Lenggak Lenggok di Halaman Masjid, Judi Online 303 Kembali Makan Korban
-
Koordinator Masyarakat Anti-Korupsi Beberkan Lokasi Langganan Lukas Enembe Main Judi
-
Gara-gara Ketagihan Judi Online, 3 Pria Ini Nekad Bobol ATM Rp1,9 Miliar
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
Terkini
-
Ar Rasyid Bakhtiar Sibarani Raih Perunggu pada Ajang Inovasi Tingkat Dunia di Thailand
-
Jaga Konektivitas Warga di Huntara, Telkomsel Perkuat Akses Internet
-
Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Meulaboh, Dua Unit Kendaraan Diamankan
-
Link DANA Kaget Gratis Siang Ini Gacor Habis, Sikat Sebelum Kehabisan
-
Gempa Dangkal Guncang Bener Meriah Aceh