SuaraSumut.id - Vicky Prasetyo kini punya pacar baru. Seakan tak mau kalah dengan mantan istrinya, Kalina Oktarani, Vicky pun mulai pamer kemesraan dengan kekasihnya itu.
Pacar baru Vicky Prasetyo tak lagi orang Indonesia, melainkan bule Rusia bernama Aliona.
"Kenalnya enam bulan. Berteman dulu lalu dekat beberapa bulan ini," kata Vicky Prasetyo ditemui di kawasan Mampang, Jakarta Selatan belum lama ini.
Mengingat durasi perkenalan singkat, timbul dugaan jika kisah cinta Vicky Prasetyo dan Aliona hanya rekayasa alias settingan. Menanggapi hal tersebut, mantan tunangan Zaskia Gotik ini mempersilakan siapa pun beropini.
"Ah terserah kalian deh," jawabnya singkat, dikutip dari Suara.com.
Ketimbang menjawab soal dugaan setingan, Vicky Prasetyo lebih tertarik membicarakan bagaimana hubungannya dengan bule Rusia itu bisa terjalin.
Vicky Prasetyo menerangkan, perkenalan mereka terjadi saat Aliona tampil sebagai DJ di salah satu acara.
"Orangnya nggak ribet dan enak aja membahas hal-hal (bersama Aliona)," ujar Vicky Prasetyo.
Karena sikap inilah Vicky Prasetyo tidak menutup kemungkinan kembali menikah.
Baca Juga: Move On dari Kalina Oktarani, Vicky Prasetyo Kini Pacari Bule Rusia
"Insya Allah, semua orang tujuannya kan kesitu," katanya singkat.
Berita Terkait
-
Sampaikan Berita Duka, Kolom Komentar Vicky Prasetyo Banjir Ucapan Belasungkawa
-
Kabar Duka Dari Vicky Prasetyo, Nenek Tercinta Meninggal Dunia
-
Vicky Prasetyo Bagikan Kabar Duka, Rekan Artis Ramai-Ramai Ucapkan Belasungkawa
-
Kocak Banget! Bule Rusia Curhat Alami Culture Shock saat Kondangan
-
Bule Rusia Dideportasi Melalui Bali Setelah Ngamuk di Gili Trawangan
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Makna Isra Miraj dan Cara Meneladaninya dalam Kehidupan Sehari-hari
-
Cushion Belang Saat Dipakai? Ini Cara Mengatasinya agar Makeup Lebih Menyatu
-
Bajak Laut Beraksi di Gabon Afrika, Culik 4 WNI Awak Kapal Ikan
-
Seleksi Calon Anggota KPI 20262029 Dibuka, Berikut Jadwal, Syarat, dan Cara Daftarnya
-
Update Status! 16 Ucapan Isra Miraj 2026 yang Menyentuh Hati