SuaraSumut.id - Lesti Kejora melapor suaminya sendiri Rizky Billar ke polisi. Dirinya melapor sebagai Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT).
Kasi Humas Polres Metro Jakarta Selatan, AKP Nurma mengatakan, pihaknya telah melakukan pemeriksaan terhadap dua orang saksi terkait kasus itu.
"Dua orang saksi yakni satu karyawan dan satu teman dekat korban," katanya melansir Antara, Jumat (30/9/2022).
Nurma mengatakan, kedua saksi memberikan keterangan secara jelas terkait kasus tersebut. Saat ini Lesti berstatus sebagai saksi korban. Polisi telah memegang hasil visum luka yang dialami Lesti.
Terkait penyebab dugaan KDRT tersebut, polisi masih melakukan pendalaman. Pihaknya akan menjadwalkan secepatnya pemanggilan terhadap Rizky Billar.
"Untuk terlapor lagi dijadwalkan tapi secepat. Pasti kita panggil, cuma kita tunggu jadwalnya saja dari penyidik," tuturnya.
Diketahui, Polres Metro Jakarta Selatan sudah menerima laporan Lesti Kejora atas dugaan mengalami KDRT dari suaminya, Rizky Billar pada Rabu (28/9/2022).
"Iya Lesti melaporkan sendiri ke Polres Metro Jakarta Selatan Rabu kemarin (28/9)," kata Nurma.
Baca Juga: Vietnam Open 2022: Babak Perempat Final, 7 Wakil Indonesia Tanding!
Berita Terkait
-
Tanggapan Inul Daratista terhadap KDRT yang Dialami Lesti Kejora
-
Lesti Kejora Alami KDRT, Pesan Inul Daratista ke Rizky Billar: Jatuh Harga Dirinya
-
Tak Terima Dituduh Selingkuh, Rizky Billar Cekik dan Banting Lesti Kejora
-
Kasus Hukum Selebriti Lesti Kejora dan Rizky Billar Langsung Jadi Pusat Perhatian
-
Teman Dekat Hingga Karyawan Lesti Kejora Bersaksi Soal Dugaan KDRT Rizky Billar
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat
-
Kapolda Aceh Ngaku Tak Tahu Motif Anggota Brimob Gabung Tentara Bayaran Rusia
-
8 Jembatan Bailey Dibangun di Aceh Timur Pascabencana