SuaraSumut.id - Gempa magnitudo 6,0 mengguncang Kabupaten Tapanuli Utara (Taput), Sumatera Utara (Sumut), Sabtu (1/10/2022). Data sementara yang dihimpun, satu orang meninggal dunia dam sembilan lainnya luka-luka akibat gempa tersebut.
Selain itu, ada 18 kios di Pasar Sarulla terbakar, serta sejumlah rumah warga dan fasilitas umum mengalami kerusakan.
Demikian dikatakan oleh Sekda Kabupaten Tapanuli Utara, Indra Sahat Hottua Simaremare melansir Antara.
"Tujuh korban luka menjalani perawatan intensif di RSUD Tarutung, sementara dua orang lainnya dirawat di Puskesmas," katanya.
Baca Juga: Genjot Penjualan di 2022, Summarecon Bogor Luncurkan The Pinewood Extension
"Sejumlah rumah penduduk dan fasilitas umum juga mengalami rusak ringan dan berat," terangnya.
Sebelumnya, Plt Kepala Pusat Gempabumi dan Tsunami BMKG Daryono mengatakan, Tapanuli Utara, diguncang gempa yang memiliki parameter terkini hasil analisis magnitudo 5,8.
Gempa terjadi sekitar pukul 02.28.41 WIB, dengan koordinat 2,11 Lintang Utara dan 98,83 Bujur Timur. Gempa berlokasi di darat wilayah Tapanuli Utara pada kedalaman 10 km.
"Gempa bumi yang terjadi merupakan jenis gempa dangkal akibat adanya aktivitas sesar besar Sumatra segmen Renun. Hasil analisis mekanisme sumber menunjukkan bahwa gempabumi memiliki mekanisme pergerakan geser atau 'strike slip'," katanya.
Hingga pukul 08.30 WIB, hasil monitoring BMKG menunjukkan adanya 58 kali aktivitas gempa bumi susulan dengan terbesar magnitudo 5,1 dan terkecil magnitudo 2,5. Sesuai hasil permodelan gempa bumi ini tidak berpotensi tsunami.
Baca Juga: Lagi! Prabowo Bicara Peluang Duet Jokowi Jadi Cawapres: Terbukti kan Chemistrynya?
Berita Terkait
-
Satu Keluarga Tewas Terbakar Saat Api Melalap Sejumlah Rumah di Papanggo
-
Masjid di Selandia Baru Diduga Sengaja Dibakar, Apa Motifnya?
-
Belum Ada yang Teridentifikasi, RS Polri Kumpulkan Sampel Jenazah Korban Kebakaran Pabrik di Bekasi
-
Kebakaran Hebat Pabrik di Bekasi, Saksi Ceritakan Momen Mencekam: Teman Saya Jadi Korban
-
Pabrik Minyak Goreng di Bekasi Ludes Terbakar, RS Polri Terima 12 Kantong Mayat Berisi Potongan Tubuh Korban
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Smartfren Perkenalkan Unlimited Suka-Suka, Harga Mulai Rp 9 Ribu
-
Masyarakat Rantauprapat Antuasias Ikuti Acara Sehat Bersama Asian Agri dan Tanoto Foundation
-
Rumah Wakil Ketua DPRD Labuhan Batu Diteror Bom Molotov: Saya Serahkan ke Polisi!
-
Polisi Buru Pelempar Botol ke Bobby-Edy, Pilkada Sumut Memanas!
-
Bobby Nasution Minta Tim Cabut Laporan Kasus Mobilnya Dilempar Usai Debat Kedua Pilgub Sumut