SuaraSumut.id - Dua pelaku perampokan minimarket ditangkap Tim Jatanras Polda Riau. Kedua pelaku ternyata menggunakan pistol palsu, yakni korek api berbentuk pistol.
Kedua pelaku bernama Marmay Fiton dan Iman Saleh ditangkap di Kecamatan Siak Hulu, Kabupaten Kampar, Riau. Salah satu pelaku diberi tindakan tegas dan terukur karena melakukan perlawanan.
"Satu pelaku kita beri tembakan terukur karena mencoba melawan saat ditangkap," kata Dirreskrimum Polda Riau, Kombes Pol Asep Darmawan, melansir Riauonline.co.id--jaringan Suara.com, Selasa (11/10/2022).
Ia mengatakan kedua pelaku sudah beraksi lebih dari satu kali menggunakan diduga senjata api.
"Mereka juga memiliki catatan kriminal perampokan," terang Asep.
Selain mengamankan kedua pelaku, petugas juga menyita barang bukti berupa mancis mirip senjata api.
"Jadi yang dipakai buat ancam karyawan Indomaret itu bukan senjata api, namun mancis yang berbentuk pistol," katanya.
Berita Terkait
-
Fakta Perampok Bersenpi di Jalinsum Keok Saat Ditangkap: Pelaku Satu Perusahaan Dengan Korban
-
Dua Perampok Berpistol Menodongkan Senjata Api Ke Pegawai Minimarket
-
Perampok Berpistol Sasar Minimarket di Pekanbaru, Pegawai Tiarap di Bawah Tangga
-
Demi Ambil Gelang Perak, Kaki Nenek Usia 108 Tahun Dipotong Perampok
-
Tak Hanya Alfamart, Indomaret Pekanbaru Didatangi Perampok Bersenpi-Karyawan Disekap
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
Terkini
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat