SuaraSumut.id - Sebanyak 23 ribu batang ganja di lahan seluas tiga hektare di kaki Gunung Leuser, Kabupaten Aceh Selatan, dimusnahkan.
Pemusnahan ganja dengan cara dicabut dan dibakar itu berlangsung pada Sabtu 22 Oktober 2022.
Demikian dikatakan oleh Direktur Narkotika Deputi Bidang Pemberantasan BNN RI Brigjen Pol Roy Hardi Siahaan melansir Antara, Minggu (23/10/2022).
"Tanaman ganja yang dimusnahkan tersebut siap panen. Ladang ganja berada di ketinggian berkisar 313 hingga 380 meter di atas permukaan laut (MDPL)," katanya.
Dirinya mengatakan, pemusnahan ladang ganja sebagai bentuk ketegasan pemerintah dalam memberantas peredaran dan penyalahgunaan narkotika.
"Penemuan ini menunjukkan masih ada masyarakat melanggar undang-undang narkotika," ujarnya.
Pihaknya mengajak masyarakat meningkat kepedulian terhadap larangan memiliki, menanam serta mengedarkan ganja.
"Kita juga mengajak masyarakat yang menanam ganja beralih menanam tanaman produktif lainnya," katanya.
Berita Terkait
-
12 Bal Ganja yang Diamankan dari Bandara Sultan Iskandar Muda Dibakar
-
Petugas Bandara SMB II Palembang Gagalkan Penyelundupan 2 Kg Ganja
-
Polisi Musnahkan Ganja 84,6 Kg di Tanah Garapan Deli Serdang
-
Patahkan Asumsi Umum, Peneliti Ungkap Pemakai Ganja Tidak Berhubungan Dengar Rasa Malas
-
Heboh Beredar Mi Goreng Ganja Khas Aceh, Kepala Bidang Humas Polda Aceh Pastikan Berita Tersebut Hoaks
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Makna Isra Miraj dan Cara Meneladaninya dalam Kehidupan Sehari-hari
-
Cushion Belang Saat Dipakai? Ini Cara Mengatasinya agar Makeup Lebih Menyatu
-
Bajak Laut Beraksi di Gabon Afrika, Culik 4 WNI Awak Kapal Ikan
-
Seleksi Calon Anggota KPI 20262029 Dibuka, Berikut Jadwal, Syarat, dan Cara Daftarnya
-
Update Status! 16 Ucapan Isra Miraj 2026 yang Menyentuh Hati