SuaraSumut.id - Belasan warga di Mandailing Natal (Madina), Sumatera Utara (Sumut), diduga keracunan usai makan sate.
Polisi yang mendapat laporan kemudian melakukan penyelidikan dan mengamankan pedagang sate untuk dimintai keterangan.
"Pedagang sate itu telah kami amankan untuk dilakukan proses penyelidikan lebih lanjut," katanya melansir Deli.Suara.com, Sabtu (29/10/2022).
Diberitakan, ada 13 warga yang diduga keracunan usai makan sate. Peristiwa terjadi Kamis (27/10/2022).
Chairul mengatakan, warga diduga keracunan didominasi oleh anak-anak. Mereka mengalami gejala mual, muntah dan mencret.
"Data sementara ada tiga belas orang warga yang dirawat," ujarnya.
Kejadian bermula saat warga ramai-ramai menyantap sate yang datang ke desa itu. Setelah menyantap sate, warga mulai merasakan gejala keracunan hingga akhirnya dilarikan ke klinik.
Pihak kepolisian yang mendapat informasi turun ke lokasi untuk melakukan pengecekan. Ternyata benar ada belasan orang diduga keracunan.
Pihaknya masih melakukan penyelidikan terkait dengan kejadian itu. Sampel makanan juga sedang dicek apakah mengandung bahan berbahaya atau tidak.
Baca Juga: Pemkot Jaktim Targetkan Penataan Makam Covid-19 TPU Bambu Apus Rampung Bulan Desember
Berita Terkait
-
Belasan Warga di Madina Keracunan Makan Sate, Polisi: Pedagang Sate Telah Kami Amankan
-
13 Warga Madina Diduga Keracunan Usai Makan Sate, Polisi Cek Sampel Makanan
-
Keracunan Makanan Food Vlogger Farida Nurhan Dilarikan ke Rumah Sakit
-
Warga Dlingo Keracunan Massal Konsumsi Jamur Melinjo, Begini Penuturan Korban
-
27 Murid SD di Kabupaten Muna Keracunan Nasi Kuning
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
Hyundai Creta Alpha Resmi Meluncur, Segini Harganya
-
Viral Pria Bersenjata Tajam di Labuhanbatu Selatan Sandera Wanita Renta, Pelaku Ditangkap
-
Daftar Desa dan Dusun di Aceh yang Hilang Akibat Bencana
-
59.365 Meter Jaringan Irigasi di Kabupaten Aceh Timur Rusak Akibat Bencana
-
Kurikulum Darurat KBM Diterapkan di Aceh Timur Pascabencana