SuaraSumut.id - Anggota DPR RI Dedi Mulyadi digugat cerai oleh istrinya Pengadilan Agama Purwakarta, Jawa Barat. Kang Dedi digugat cerai oleh istrinya, Anne Ratna Mustika yang merupakan Bupati Purwakarta.
Terlepas dari hal itu, Dedi Mulyadi diketahui sudah cukup lama bekerja sebagai pejabat negara. Dirinya tercatat beberapa kali melaporkan harta kekayaannya ke KPK.
Dilihat suarasumut.id dari laman e-LHKPN KPK pada Kamis (3/11/2022), Kang Dedi melaporkan harta kekayaannya periodik 2021 pada 6 Maret 2022.
Dedi Mulyadi tercatat memiliki sejumlah tanah dan bangunan senilai Rp 6.468.868.000. Adapun tanah dan bangunan itu tersebar di kabupaten/kota Purwakarta dan kabupaten/kota Subang.
Aset transportasi dan milik Kang Dedi jumlahnya juga cukup fantastis. Dedi tercatat memiliki lima unit kendaraan yang mencapai Rp 2.701.500.000.
Rinciannya, motor Honda tahun 2003, Polygon COLLOSUS T8 tahun 2017, motor Vespa Sei Giorni Limitied Edision tahun 2020, motor Triumph Scrambler 1200 XE tahun 2019, mobil Range Rover Vogue 3.0 AT tahun 2017.
Ia juga memiliki harta bergerak lainnya senilai Rp 57.864.500, kas dan setara kas Rp 448.926.503.
Namun demikian, Dedi tercatat memiliki hutang Rp 1.862.500.000. Sehinga total harta kekayaan Dedi Mulyadi Rp 7.814.659.003.
Baca Juga: Bikin Lagu Lesty Sayang Rizky Billar, Aldi Taher Banjir Pujian: Liriknya Nempel Diotak Sampe Kiamat
Berita Terkait
-
Hari Gini Masih Banyak Lulusan SD seperti Zaman Penjajahan, Kang Dedi Mulyadi Gemes hingga Daftarkan Warga Sekolah dan Borong Seragam
-
Duh Risih! Dibilang Cerai Gara-gara Cuma Urusan Kasur, Ambu Anne Akhirnya Blak-blakan, Tantang Dedi Mulyadi Ngomong Jujur
-
Kang Dedi Mulyadi Unggah Momen Lawas Sebelum Bersama Anne Ratna, 'Saat Rasa Tak Mampu Terungkap'
-
Ambu Anne Serang Balik Kang Dedi Mulyadi, Ngaku Bertahun-tahun Tak Diberi Nafkah Batin
-
Kisah Asmara Kang Dedi Mulyadi dan Anne Ratna Penuh Perjuangan, Bermula di Rumah Dinas Kini Berakhir di Pengadilan
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Makna Isra Miraj dan Cara Meneladaninya dalam Kehidupan Sehari-hari
-
Cushion Belang Saat Dipakai? Ini Cara Mengatasinya agar Makeup Lebih Menyatu
-
Bajak Laut Beraksi di Gabon Afrika, Culik 4 WNI Awak Kapal Ikan
-
Seleksi Calon Anggota KPI 20262029 Dibuka, Berikut Jadwal, Syarat, dan Cara Daftarnya
-
Update Status! 16 Ucapan Isra Miraj 2026 yang Menyentuh Hati